Tampilkan postingan dengan label Pendidikan. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Pendidikan. Tampilkan semua postingan

Selasa, 17 Desember 2024

Apa Kabar Pendidikan Swasta di Wilayah IKN Tahun 2024


Nusantara (BHC) -
Apa kabar Ibukota Nusantara hingga akhir tahun 2024? Kali ini kita akan membahas perkembangan pendirian layanan pendidikan oleh swasta di wilayah Ibukota Nusantara (IKN).

IKN berada di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kecamatan Samboja, Kecamatan Loa Janan, Kecamatan Loa Kulu, dan Kecamatan Muara Jawa, Kabupaten Kutai Kartanegara.

BACA JUGA : Daftar Sekolah dan Madrasah di IKN Tahun 2023

Berikut Tabel 1.1. Sebaran Sekolah di IKN Tahun 2024;

Sekolah di IKN Tahun 2024

 

No

Kecamatan

Jumlah

Sekolah

SD

SMP

SMA

SMK

SLB

 

Jumlah

246

159

51

14

19

3

1

Sepaku

42

29

8

2

3

0

2

Loa Janan

50

31

10

2

5

2

3

Loa Kulu

53

34

13

3

3

0

4

Muara Jawa

33

22

6

1

3

1

5

Samboja

68

43

14

6

5

0

6

Samboja Barat

-

-

-

-

-

-

Sumber : dapodik, diolah Bang Imam Berbagi, 2024

Senin, 16 Desember 2024

Izin Pendirian Sekolah Swasta Tahun 2024

TK, SD, SMP, SMA, SMK, SLB, Madrasah & Pesantren

Jakarta (BHC) - Untuk memulai pra pendirian satuan pendidikan (sekolah swasta), dimulai dengan membentuk badan hukum nirlaba, biasanya berbentuk 'Yayasan'.

Saat ini dalam pembentukan badan hukum bidang pendidikan wajib memperhatikan jenjang yang akan didirikan berdasarkan KBLI yang telah ditetapkan.

Setelah membentuk badan hukum, kemudian diaktifkan dan didaftar pada https://oss.go.id/ untuk mendapatkan Nomor Induk Berusaha (NIB) yang dikeluarkan oleh OSS-RBA. Dan biasanya, https://oss.go.id/ juga akan menentukan langkah perizinan selanjutnya yang akan diurus setelah membentuk badan hukum, seperti;

  • Badan Hukum (Yayasan/Organisasi Kemasyarakatan/Sejenis)
  • NIB
  • Izin Lingkungan (SPPL, UKL-UPL, Amdal)
  • PBG (Persetujuan Bangunan Gedung/IMB)
  • Izin Operasional Pendirian Satuan Pendidikan.

Minggu, 15 Desember 2024

Kondisi Pendidikan di Bali Tahun 2024

6.373 Lembaga

Foto milik Tribun Bali

Denpasar (BHC) -
Berdasarkan data pokok pendidikan (dapodik) Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) dan data Emis Kementerian Agama, di Provinsi Bali sudah berdiri sebanyak 6.373 lembaga pendidikan/madrasah.

Terdiri dari 5.320 sekolah, 297 madrasah, 104 pondok pesantren dan 652 pendidikan diniyah. Data ini adalah data yang sudah memiliki izin resmi dari pemerintah pusat, pemerintah daerah dan Kementerian Agama.

Berikut Tabel 1.1. Sekolah, Madrasah, Pesantren dan Pendidikan Diniyah di Bali Tahun 2024;

Sekolah dan Madrasah di Bali Tahun 2024

 

No

Wilayah

Jumlah

Lembaga

 

Sekolah

Madrasah

Pesantren

Diniyah

 

Bali  

6.373

5.320

297

104

652

1

Denpasar

1.010

786

54

7

163

2

Badung

893

754

27

1

111

3

Bangli

347

336

3

0

8

4

Buleleng

1.080

874

70

24

112

5

Gianyar

642

603

9

1

29

6

Jembrana

616

367

85

47

117

7

Karangasem

731

639

22

15

55

8

Klungkung

321

301

6

1

13

9

Tabanan

733

660

21

8

44

Sumber : Dapodik dan Emis, diolah Bang Imam Berbagi, 2024