Kota Medan (BHC) - Provinsi Sumatera Utara memiliki Wilayah Sungai Lintas Provinsi, WS Strategis Nasional, dan WS Lintas Kabupaten/Kota.
Wilayah Sungai Lintas Provinsi di Sumatera Utara adalah WS Alas-Singkil 8 DAS (Aceh-Sumut), WS Batang Natal-Batang Batahan 40 DAS (Sumut-Sumbar), WS Rokan 15 DAS (Sumut-Sumbar-Riau).
Wilayah Strategis Nasional WS Belawan-Ular-Padang 11 DAS, WS Toba-Asahan 1 DAS dibawah BBWS Sumatera II.
Sedangkan WS Lintas Kabupaten/Kota di Sumatera Utara antara lain; WS Wampu-Besitang 13 DAS, WS Bah Bolon 5 DAS, WS Nias 43 DAS, WS Sibundong-Batang Toru 16 DAS, WS Barumun-Kualuh 2 DAS, WS Batang Angkola-Batang Gadis 5 DAS.