Selasa, 05 Februari 2019

Ini Daftar Tenaga Kerja Asing Bidang Konstruksi

66 Jabatan


Kota Cikarang (BIB) - Maraknya pembangunan jalan tol, LRT, MRT dan sebagainya juga mengundang tenaga kerja asing, termasuk pembangunan rel kereta api. Sesuai Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Nomor KPE.247/MEN/X/2011 tentang Jabatan Yang Dapat Diduduki Oleh Tenaga Kerja Asing Pada Kategori Konstruksi, maka ada 66 posisi yang diperbolehkan.

Jabatan ini sudah termasuk Komisaris, Direktur Utama, Direktur Keuangan, dan Direktur Operasional. Selain, ditingkatan direktur, juga termasuk tingkatan manajer dan teknik lainnya.

Tentu, posisi tersebut lebih banyak diisi pada perusahaan dengan modal asing yang beroperasi di Indonesia.

Berikut ini adalah jabatan tenaga kerja asing bidang konstruksi yang diperbolehkan di Indonesia :

Minggu, 03 Februari 2019

Daftar Jabatan Tenaga Kerja Asing Bidang Pendidikan

115 Jabatan Bidang Pendidikan

Kota Bekasi (BIB) - Saat ini terdapat 534 jabatan tenaga ahli di Indonesia yang boleh diisi atau dijabat oleh Tenaga Kerja Asing (TKA). Sebanyak 115 jabatan diantaranya merupakan jabatan di bidang pendidikan.

Jadi, hampir seluruh bidang pada pendidikan bisa dijabat oleh orang asing di Indonesia. Dari 115 jabatan tersebut terdiri dari Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah, Dosen, Guru SD, Guru SMP, Guru SMA, Guru TK/PAUD dan Guru Pendidikan Khusus.

Termasuk juga sebagai penasehat. Di Indonesia sendiri sudah berdiri Sekolah Internasional yaitu sekolah yang didirikan oleh diplomat asing (SI), dan sekolah internasional yang didirikan oleh orang Indonesia sendiri.

Saat ini sekolah internasional sudah berubah penyebutannya menjadi Sekolah Pendidikan Kerja Sama (SPK).

BACA JUGA :
1. Izin Operasional SPK di OSS 
2. Izin Pendirian Sekolah Lewat OSS 
3. SPK di Bekasi 2018 
4. SPK SD di Indonesia 2016 
5. SPK PAUD di Indoensia 2017 
6. Jabatan Yang Dilarang Untuk Tenaga Kerja Asing 

Berikut ini adalah daftar tenaga asing bidang pendidikan di Indonesia :

Sabtu, 02 Februari 2019

Ini Jabatan Yang Dilarang Untuk Tenaga Kerja Asing di Indonesia

19 Jabatan Dilarang Dipegang Oleh Asing



Kota Bekasi (BIB) - Jika anda ingin mempekerjakan orang asing diperusahaan anda, maka kamu harus mengetahui bahwa ada 19 jenis pekerjaan yang dilarang dipegang oleh asing lo.

Namun, kenyataannya beberapa perusahaan asing (PMA) umumnya kadang-kadang pimpinan personalianya masih double pekerjaan, seperti selain menjadi direktur sekaligus ikut-ikutan mewawancarai calon karyawan.

Padahal dalam aturan, pewawancara pegawai dilarang dijabat oleh orang asing di Indonesia.

Saat ini, sebanyak 534 jabatan boleh dijabat oleh orang asing/tenaga kerja asing/tenaga ahli asing di Indonesia, wow (Data akan diberitakan berikutnya).

BACA JUGA :

Berikut ini adalah jabatan yang dilarang untuk dipegang oleh orang asing (TKA) di Indonesia :

Minggu, 27 Januari 2019

Ini Informasi SLB di Kabupaten Bekasi 2019

10 SLB
PROFIL SLB DI KAB BEKASI 2019
No
Uraian
SLB
Jumlah
Negeri
Swasta
1
Sekolah
1
9
10
2
Siswa
84
566
650
3
Rombongan Belajar
11
112
123
4
Ruang Kelas
9
71
80
5
Ruang Laboratorium
0
0
0
6
Ruang Perpustakaan
1
6
7
7
Guru
7
77
84
8
Pegawai
4
20
24
Sumber : Bang Imam Berbagi, 2019
 

Kabupaten Bekasi (BIB) - Banyaknya masyarakat bertanya tentang Sekolah Luar Biasa (SLB) di wilayah Bekasi untuk Kabupaten Bekasi, maka kami sampaikan informasi secara singkat.

Sekolah Luar Biasa atau SLB di Kabupaten Bekasi saat ini sudah berdiri 10 SLB, terdiri dari 9 SLB Swasta dan 1 SLB Negeri. SLB di Kabupaten Bekasi hingga pada Semester Genap Tahun Ajaran 2018/2019 ini baru berdiri di 6 kecamatan, yaitu di Kecamatan Tambun Selatan 4 SLB, Kecamatan Tambun Utara 2 SLB, Kecamatan Cikarang Barat 1 SLB, Kecamatan Cibitung 1 SLB, Kecamatan Serangbaru 1 SLB, dan di Kecamatan Cibarusah 1 SLB.

Layanan pada SLB di Kabupaten Bekasi terdiri dari : A, B, C, C1, D, D1, H, K, P, dan Q. Jumlah siswa saat ini sebanyak 650 anak. Sedangkan jumlah guru sebanyak 84 orang dan jumlah pegawai sebanyak 24 orang.

Sabtu, 26 Januari 2019

SLB DI KOTA BEKASI 2019

13 Sekolah Luar Biasa


PROFIL SLB DI KOTA BEKASI 2019
No
Uraian
SLB
Jumlah
Negeri
Swasta
1
Sekolah
1
12
13
2
Siswa
312
669
981
3
Rombongan Belajar
60
124
184
4
Ruang Kelas
18
103
121
5
Ruang Laboratorium
1
5
6
6
Ruang Perpustakaan
1
7
8
7
Guru
50
93
143
8
Pegawai
2
23
25
Sumber : Bang Imam Berbagi, 2019


Kota Bekasi (BIB) - Hingga saat ini Kota Bekasi telah memiliki sedikitnya 13 Sekolah Luar Biasa atau SLB. Tersebar di 16 kecamatan dengan 1 SLB Negeri.

Jumlah siswa yang bersekolah diseluruh SLB di Kota Bekasi sebanyak 981 orang. Terdiri dari 312 anak bersekolah di SLB Negeri dan 669 anak bersekolah di SLB Swasta. 

Minimnya informasi tentang SLB di Kota Bekasi, sehingga kami memberikan informasi singkat soal SLB yang ada di Kota Bekasi.

Berikut ini adalah daftar SLB di Kota Bekasi pada Semester Genap Tahun Ajaran 2018/2019 :