Kamis, 17 Agustus 2023

Ini Kondisi Pendidikan di Kota Bekasi Tahun 2023

4.424 Lembaga


Kota Bekasi (BIB) -
Jumlah lembaga pendidikan formal dan non formal di Kota Bekasi saat ini mencapai 4.424 lembaga. Jumlah ini dibuat berdasarkan data Emis Semester Genap Tahun Pelajaran 2022/2023 dan Dapodik Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2023/2024. 

LAYANAN PENDIDIKAN, MADRASAH, DINIYAH, DAN PONDOK PESANTREN  FORMAL DAN NON FORMAL DI KOTA BEKASI TAHUN 2023

No

Jenjang

Lembaga Pendidikan

Jumlah

Negeri

Swasta

 

Jumlah

434

3.990

4.424

1

Sekolah

428

2.020

2.448

1

TK

12

771

783

2

KB

0

147

147

3

TPA

0

11

11

4

SPS

0

241

241

5

SD

315

312

627

6

SMP

62

250

312

7

SMA

22

92

114

8

SMK

15

129

144

9

SLB

1

10

11

10

PKBM

0

57

57

11

SKB

1

0

1

2

Madrasah

6

541

547

1

RA

0

293

293

2

MI

1

135

136

3

MTs

3

82

85

4

MA

2

31

33

3

Diniyah dan Ponpes

0

1.429

1.429

1

Pondok Pesantren

0

92

92

2

PKKPS

0

6

6

3

SPM

0

0

0

4

PDF

0

0

0

5

MDT

0

237

237

6

LPQ

0

1.100

1.100

7

Ma’had Aly

0

0

0

Sumber : diolah Bang Imam Berbagi, 2023

Rabu, 16 Agustus 2023

Kondisi Pendidikan di Kabupaten Bekasi Tahun 2023

4.125 Sekolah/Madrasah

Perbandingan Jumlah Pendidikan di Kota Bekasi dan Kabupaten Bekasi Tahun 2023

 

No

Jenjang

Kota Bekasi

Kabupaten Bekasi

 

Jumlah

3.043

4.125

1

PAUD/RA

1.475

1.844

2

SD/MI

816

1.280

3

SMP/MTs

397

556

4

SMA/MA

147

173

5

SMK

144

193

6

SLB

11

10

7

PKBM

57

68

8

SKB

1

1

Sumber : diolah Bang Imam Berbagi, 2023

Kota Cikarang (BIB) - Berdasarkan data pokok pendidikan pada Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2023/2024, jumlah lembaga pendidikan umum di Kabupaten Bekasi, Provinsi Jawa Barat mencapai 3.402 sekolah.

Sedangkan jumlah madrasah mencapai 723 lembaga. Sehingga jumlah lembaga pendidikan di Kabupaten Bekasi per 17 Agustus 2023 sebanyak 4.125 sekolah/madrasah.

Selasa, 15 Agustus 2023

Sekolah Adiwiyata Tingkat Kabupaten Bekasi Tahun 2023


Bekasi (BHC) -
Kabupaten Bekasi juga mengadakan pemilihan terhadap Sekolah Adiwiyata Tingkat Kabupaten. Pada Tahun 2023, beberapa sekolah menjadi dominator dari kegiatan ini.

Di Kabupaten Bekasi Progam Sekolah Adiwiyata lebih dikenal dengan sebutan "Sekolah Berbudaya Lingkungan".

Ada beberapa indikator dalam penilaian Sekolah Berbudaya Lingkungan di Kabupaten Bekasi. Diantaranya;

  • Kebersihan
  • Sanitasi
  • Penghijauan
  • Pemanfaatan Sampah Organik dan Anorganik
  • Inovasi.

Minggu, 13 Agustus 2023

Daftar TK di Kota Medan Tahun 2023

438 Lembaga

Kota Medan (BIB) - Sebanyak 3.360 Taman Kanak-Kanak (TK) sudah berdiri di Provinsi Sumatera Utara. Hingga tahun 2023, sedikitnya 438 TK berada di Kota Medan. Itu artinya, persebaran TK di Kota Medan mencapai 13,03%.

Dari 21 kecamatan di Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, ada 3 kecamatan yang memiliki layanan TK diatas 30 lembaga, yakni Kecamatan Medan Helvetia 37 TK, Kecamatan Medan Sunggal 32 TK, dan Kecamatan Medan Denai sebanyak 31 TK.

Dan ada juga kecamatan yang hanya memiliki TK kurang dari 10 lembaga, yakni, Kecamatan Medan Maimun sebanyak 9 lembaga, dan Kecamatan Medan Belawan 6 lembaga.

Dan dari 33 kabupaten/kota di Provinsi Sumatera Utara, jumlah layanan TK di Kota Medan merupakan yang ke-2 terbanyak setelah Kabupaten Deli Serdang. Saat ini Kabupaten Deli Serdang memiliki 610 TK.

Kota Medan merupakan ibukota Provinsi Sumatera Utara. Dan Kabupaten Deli Serdang merupakan induk wilayah dari Kota Medan.