Senin, 11 Maret 2024

Kampus Akademi Komunitas Negeri di Indonesia Tahun 2024


Kota Blitar (BHC) -
Akademi Komunitas adalah perguruan tinggi yang biasanya hanya menyelenggarakan pendidikan vokasi setingkat diploma cabang ilmu pengetahuan dan keterampilan tertentu yang berbasis keunggulan lokal dan untuk memenuhi kebutuhan khusus.

Saat ini baru 5 Akademi Komunitas Negeri di Indonesia. Yaitu di Aceh Barat, Rejang Lebong, Yogyakarta, Blitar, dan Pacitan.

Minggu, 10 Maret 2024

Ini Kondisi Pendidikan di 10 Ibukota Provinsi di Sumatera Tahun 2024

Sekolah dan Madrasah di 10 Kota di Sumatera Tahun 2024

 

No

Kota

Jumlah

Sekolah

Madrasah

 

Jumlah

11.355

9.814

1.541

1

Kota Banda Aceh

432

383

49

2

Kota Medan

3.002

2.484

518

3

Kota Padang

1.213

1.124

89

4

Kota Pekanbaru

1.445

1.233

212

5

Kota Tanjungpinang

263

236

27

6

Kota Jambi

856

718

138

7

Kota Bengkulu

708

624

84

8

Kota Palembang

1.868

1.602

266

9

Kota Pangkalpinang

289

261

28

10

Kota Bandar Lampung

1.279

1.149

130

Sumber : dapodik dan emis, diolah PT Bilqis Haura Consultant, 2024 

Kota Medan (BHC) - PT Bilqis Haura Consultant, sebagai lembaga konsultan pendidikan di Indonesia merilis kondisi pendidikan dan madrasah di 10 ibukota provinsi di Sumatera tahun 2024.

Berdasarkan data yang diperoleh dari dapodik dan emis per 10 Maret 2024, jumlah sekolah dan madrasah di 10 kota ini mencapai 11.355 lembaga. Terdiri dari 9.814 sekolah dan 1.541 madrasah.

Sabtu, 09 Maret 2024

Kampus Institut Negeri di Indonesia Tahun 2024


Kota Bandung (BHC) -
Institut adalah perguruan tinggi yang menyelenggarakan pendidikan akademik dan dapat menyelenggarakan pendidikan vokasi dalam jumlah rumpun ilmu pengetahuan dan teknologi tertentu.

Biasanya institut fokus pada keilmuan tertentu saja.

Saat ini sudah ada 13 institut milik pemerintah di Indonesia.

Rabu, 06 Maret 2024

Penerima ADIPURA 2023

Asa Itu Sudah Datang, Namanya Sertifikat Adipura


Kota Bekasi (BIB) -
Pemerhati Lingkungan dan Sumber Daya Air, Tengku Imam Kobul Moh. Yahya S mengakui kalau pengelolaan kota di Kota Bekasi belumlah paripurna.

Kota Bekasi sebagai kota metropolitan yang juga menjadi commuter untuk Jakarta ini masih banyak menyisakan masalah untuk hal-hal kenyamanan tinggal untuk warga Bekasi.

Sebut saja masalah yang selama ini belum dapat diatasi, seperti banjir, macet, sampah, biaya pendidikan mahal dan kesehatan, serta jalan-jalan yang berlobang-lobang.

Namun, saat pemberian Penghargaan "Adipura" untuk Kategori Kota Terbersih ini pada Selasa, 5 Maret 2024 di Jakarta mendapat kejutan.

"Terkejut, senang dan masih kurang percaya. Ternyata satu langkah, Kota Bekasi sudah berhasil mencapai langkah awal, yaitu mendapatkan penghargaan "Sertifikat Adipura" dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK)." kata Tengku Imam Kobul, di Bekasi, 6 Maret 2024.

Selasa, 05 Maret 2024

Ingin Mendirikan Sekolah/Madrasah Tahun 2024?

Bang Imam
Dsikon 25% Periode Maret 2024

Ingin Mendirikan Sekolah/Madrasah Swasta di Jabodetabek (Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi dan sekitarnya), percayakan kepada PT Bilqis Haura Consultant.

PT Haura Bolqis Consultant membantu anda mengurus Perizinan Sekolah/Madrasah, mulai dari;

1. Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)

  • Taman Kanak-Kanak (TK)
  • Raudlatul Athfal (RA)
  • Kelompok Bermain (KB)
  • Taman Penitipan Anak (TPA)
  • Satuan PAUD Sejenis (SPS)

2. Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah (SD/MI)

3. Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs)

4. Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA)

5. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)

6. Pondok Pesantren