Minggu, 15 Desember 2019

Ini Sekolah di Pondokmelati 2019

61 Satuan Pendidikan

DAPODIK PONDKMELATI-KOTA BEKASI 2019

No
Uraian
SD
SMP
SMA
SMK
SLB
Jumlah
1
Sekolah
33
15
7
6
0
61
2
Siswa
12.678
3.827
3.049
2.849
0
22.400
3
Guru
544
178
171
93
0
986
4
Pegawai
117
56
46
34
0
252
5
Rombel
420
123
97
95
0
735
6
Ruang Kelas
313
131
124
108
0
676
7
Ruang Lab
29
29
26
14
0
98
8
Ruang Perpus
27
14
8
6
0
55
Sumber : diolah Bang Imam Berbagi, 2019
 
Pondokmelati (BIB) - Jumlah satuan pendidikan yang tercatat pada data pokok pendidikan di Kecamatan Pondokmelati, Kota Bekasi hingga saat ini sebanyak 61 sekolah. Terdiri dari 33 SD, 15 SMP, 7 SMA, dan 6 SMK. Sementara untuk satuan pendidikan yang melayani SLB belum ada.

Untuk jumlah siswa yang bersekolah keseluruhan mencapai 22.400 siswa. Terdiri dari 12.678 siswa SD, 3.827 siswa SMP, 3.049 siswa SMA, dan 2.849 siswa SMK.

Selanjutnya terdapat 986 guru, 252 pegawai, dan 735 rombongan belajar. Tersedia juga 676 ruang kelas, 98 ruang laboratorium dan 55 ruang perpustakaan.

Berikut ini adalah daftar alamat sekolah di Kecamatan Pondokmelati, Kota Bekasi tahun 2019 :

Senin, 09 Desember 2019

Ini Sekolah di Jatisampurna - Bekasi 2019

65 Satuan Pendidikan

DAPODIK KECAMATAN JATISAMPURNA - KOTA BEKASI 2019

No
Uraian
SD
SMP
SMA
SMK
SLB
Jumlah
1
Sekolah
36
16
7
6
0
65
2
Siswa
11.684
4.711
2.752
2.709
0
21.856
3
Guru
553
247
174
140
0
1.114
4
Pegawai
127
92
46
37
0
302
5
Rombel
411
142
96
96
0
745
6
Ruang Kelas
356
146
105
100
0
707
7
Ruang Lab
34
37
32
15
0
118
8
Ruang Perpus
30
15
7
6
0
58
Sumber : diolah Bang Imam Berbagi, 2019


Jatisampurna (BIB) - Sebanyak 65 sekolah sudah berdiri di Kecamatan Jatisampurna. Terdiri dari 36 SD, 16 SMP, 7 SMA, dan 6 SMK. Hingga saat ini belum terbentuk sekolah luar biasa di daerah ini.

Jumlah siswa tercatat untuk Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2019/2020 sebanyak 21.856 siswa. Terdiri dari 11.684 siswa SD, 4.711 siswa SMP, 2.752 siswa SMA, dan 2.709 siswa SMK.

Untuk jumlah guru yang tercatat sebanyak 1.114 orang, tenaga kependidikan sebanyak 302 orang, jumlah rombongan belajar mencapai 745 rombel, serta jumlah ruang kelas yang tersedia saat ini sebanyak 707 ruang.

Sedangkan fasilitas sarana seperti Ruang Laboratorium tersedia sebanyak 118 lab, dan jumlah ruang perpustakaan mencapai 58 perpustakaan.

Berdasarkan data yang dihimpun oleh Bang Imam Berbagi, keberadaan Kecamatan Jatisampurna menyumbang 4,87% siswa yang ada di Kota Bekasi dan berada diurutan ke-11 dari 12 kecamatan yang ada.