Rabu, 01 November 2017

Ini Dapodik di Kalimantan Selatan Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2017/2018

624.508 Siswa

KONDISI PENDIDIKAN DI KALIMANTAN SELATAN 2017/2018

NO
JENJANG
JUMLAH
SEKOLAH
SISWA
ROMBEL
GURU
PEG
(01)
(02)
(03)
(04)
(05)
(06)
(07)

Jumlah
3.855
624.508
29.932
45.359
5.024
1
SD
2.911
379.711
20.506
27.792
2.050
2
SMP
597
120.935
4.648
8.886
1.432
3
SMA
186
65.791
2.296
4.458
754
4
SMK
123
55.911
1.956
3.688
753
5
SLB
38
2.160
526
535
35

Sumber : dapodik Ditjen Dikdasmen, Kemdikbud 2017/2018

Banjarmasin (BIB) - Berdasarkan data pokok pendidikan, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan per Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2017/2018, jumlah siswa di Provinsi Kalimantan Selatan mencapai 624.508 siswa.

Terdiri dari 379.711 siswa SD, 120.935 siswa SMP, 65.791 siswa SMA, 55.911 siswa SMK, dan 2.160 siswa SLB.

Sementara itu, jumlah sekolah yang tersebar mencapai 3.855 sekolah, 29.932 rombongan belajar, 45.359 guru dan 5.024 tenaga kependidikan.


I. SEKOLAH

JUMLAH SATUAN PENDIDIKAN DI KALIMANTAN SELATAN 2017

NO
JENJANG
JUMLAH SATUAN PENDIDIKAN JENJANG
TOTAL
SD
SMP
SMA
SMK
SLB
(01)
(02)
(03)
(04)
(05)
(06)
(07)
(08)

Jumlah
3.855
2.911
597
186
123
38
1
Kota Banjarmasin
371
248
63
28
22
10
2
Kota Banjarbaru
130
77
22
12
17
2
3
Kab. Banjar
472
367
73
17
10
5
4
Kab. Kotabaru
350
255
59
27
7
2
5
Kab. Barito Kuala
350
272
56
18
3
1
6
Kab. Balangan
212
173
24
11
3
1
7
Kab. Hulu Sungai Selatan
294
244
36
9
4
1
8
Kab. Hulu Sungai Tengah
325
266
37
10
9
3
9
Kab. Hulu Sungai Utara
231
184
30
7
7
3
10
Kab. Tanah Laut
322
238
53
17
10
4
11
Kab. Tabalong
301
220
58
12
10
1
12
Kab. Tanah Bumbu
282
192
60
11
18
1
13
Kab. Tapin
215
175
26
7
3
4
Sumber : dapodik Ditjen Dikdasmen, Kemdikbud 2017/2018

Jumlah satuan pendidikan seluruh jenjang di Provinsi Kalimantan Selatan mencapai 3.855 sekolah. Terdiri dari 3.501 sekolah negeri milik pemerintah dan 354 sekolah swasta atau milik masyarakat.

Bila ditinjau dari jumlah per jenjang, maka jumlah SD sebanyak 2.911 sekolah, SMP 597 sekolah, SMA 186 sekolah, SMK 123 sekolah, dan SLB sebanyak 38 sekolah.

Jumlah sekolah terbanyak berada di Kabupaten Banjar yakni sebanyak 472 sekolah. Dan yang paling sedikit berada di Kota Banjarbaru yaitu sekitar 130 sekolah.

Berdasarkan status sekolah, maka SD Negeri 2.773 sekolah, SD Swasta 138 sekolah, SMP Negeri 517 sekolah, SMP Swasta 80 sekolah, SMA Negeri 133 sekolah, SMA Swasta 53 sekolah, SMK Negeri 61 sekolah, SMK Swasta 62 sekolah, dan SLB Negeri sebanyak 17 sekolah, serta SLB Swasta mencapai 21 sekolah.

Sekolah negeri terbanyak berada di Kabupaten Banjar yakni sebanyak 443 sekolah. Sedangkan sekolah swasta terbanyak berada di Kota Banjarmasin yakni sebanyak 110 sekolah.

II. SISWA

JUMLAH SISWA DI KALIMANTAN SELATAN 2017

NO
JENJANG
JUMLAH SATUAN PENDIDIKAN JENJANG
TOTAL
SD
SMP
SMA
SMK
SLB
(01)
(02)
(03)
(04)
(05)
(06)
(07)
(08)

Jumlah
624.508
379.711
120.935
65.791
55.911
2.160
1
Kota Banjarmasin
110.802
58.928
24.379
13.175
13.796
524
2
Kota Banjarbaru
44.347
24.924
9.220
4.342
5.550
311
3
Kab. Banjar
69.674
43.062
14.397
6.939
4.972
304
4
Kab. Kotabaru
59.794
37.653
12.448
6.796
2.799
98
5
Kab. Barito Kuala
46.598
30.009
9.311
5.638
1.594
46
6
Kab. Balangan
18.809
12.209
2.977
2.112
1.463
48
7
Kab. Hulu Sungai Selatan
29.923
19.441
4.863
3.302
2.148
169
8
Kab. Hulu Sungai Tengah
34.936
22.079
5.555
4.718
2.477
107
9
Kab. Hulu Sungai Utara
24.240
15.119
3.972
2.015
3.047
87
10
Kab. Tanah Laut
55.550
36.013
9.650
5.636
4.072
179
11
Kab. Tabalong
42.064
25.901
7.201
3.724
5.160
78
12
Kab. Tanah Bumbu
60.124
36.127
12.194
5.078
6.639
86
13
Kab. Tapin
27.647
18.246
4.768
2.316
2.194
123
Sumber : dapodik Ditjen Dikdasmen, Kemdikbud 2017/2018

Jumlah siswa di seluruh Kalimantan Selatan untuk Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2017/2018 sebanyak 624.508 siswa. Terdiri dari 379.711 siswa SD, 120.935 siswa SMP, 65.791 siswa SMA, 55.911 siswa SMK, dan 2.160 siswa SLB. 

Dari jumlah tersebut, 325.212 siswa laki-laki dan 299.296 siswa perempuan. 

Jumlah dengan siswa terbanyak terdapat di Kota Banjarmasin yang mencapai 110.802 siswa. Kemudian disusul oleh Kabupaten Banjar 69.674 siswa, Kabupaten Tanah Bumbu 60.124 siswa, Kabupaten Kotabaru 59.794 siswa, dan Kabupaten Tanah Laut sebanyak 55.550 siswa.

III. ROMBONGAN BELAJAR

JUMLAH ROMBEL DI KALIMANTAN SELATAN 2017

NO
JENJANG
JUMLAH SATUAN PENDIDIKAN JENJANG
TOTAL
SD
SMP
SMA
SMK
SLB
(01)
(02)
(03)
(04)
(05)
(06)
(07)
(08)

Jumlah
29.932
20.506
4.648
2.296
1.956
526
1
Kota Banjarmasin
4.067
2.207
823
413
458
166
2
Kota Banjarbaru
1.697
946
325
148
205
73
3
Kab. Banjar
3.430
2.408
551
234
167
70
4
Kab. Kotabaru
2.702
1.874
457
260
97
14
5
Kab. Barito Kuala
2.450
1.777
389
212
59
13
6
Kab. Balangan
1.323
1.046
125
87
54
11
7
Kab. Hulu Sungai Selatan
1.922
1.482
220
122
78
20
8
Kab. Hulu Sungai Tengah
2.186
1.677
245
157
87
20
9
Kab. Hulu Sungai Utara
1.590
1.176
178
86
119
31
10
Kab. Tanah Laut
2.427
1.691
376
189
130
41
11
Kab. Tabalong
2.169
1.498
315
140
190
26
12
Kab. Tanah Bumbu
2.494
1.637
445
163
234
13
13
Kab. Tapin
1.477
1.087
199
85
78
28
Sumber : dapodik Ditjen Dikdasmen, Kemdikbud 2017/2018

Jumlah rombongan belajar seluruh jenjang di Provinsi Kalimantan Selatan mencapai 29.932 rombel, terdiri dari 20.506 rombel SD, 4.648 rombel SMP, 2.296 rombel SMA, 1.956 rombel SMK, dan 526 rombel SLB.

Rombongan belajar paling banyak terdapat di Kota Banjarmasin yaitu sebanyak 4.067 rombel. Kemudian disusul oleh Kabupaten Banjar 3.430 rombel, Kabupaten Kotabaru 2.702 rombel, dan Kabupaten Tanah Bumbu 2.492 rombel. 

Rombel paling sedikit berada di Kabupaten Balangan yakni sebanyak 1.323 rombel.

IV. GURU

JUMLAH GURU DI KALIMANTAN SELATAN 2017

NO
JENJANG
JUMLAH SATUAN PENDIDIKAN JENJANG
TOTAL
SD
SMP
SMA
SMK
SLB
(01)
(02)
(03)
(04)
(05)
(06)
(07)
(08)

Jumlah
45.359
27.792
8.886
4.458
3.688
535
1
Kota Banjarmasin
6.370
3.110
1.463
821
861
115
2
Kota Banjarbaru
2.808
1.383
610
306
422
87
3
Kab. Banjar
5.158
3.255
1.107
423
289
84
4
Kab. Kotabaru
3.802
2.382
756
461
189
14
5
Kab. Barito Kuala
3.482
2.189
741
415
123
14
6
Kab. Balangan
1.987
1.402
277
197
101
10
7
Kab. HSS
2.840
1.980
450
240
145
25
8
Kab. HST
3.118
2.168
457
285
183
25
9
Kab. HSU
2.723
1.824
444
188
223
44
10
Kab. Tanah Laut
3.807
2.374
724
387
281
41
11
Kab. Tabalong
3.339
2.077
971
281
340
30
12
Kab. Tanah Bumbu
3.777
2.245
819
302
398
13
13
Kab. Tapin
2.088
1.403
367
152
133
33
Sumber : dapodik Ditjen Dikdasmen, Kemdikbud 2017/2018

#BangImamBerbagi #Dapodik #SemesterGanjil #KalimantanSelatan #SD #SMP #SMA #SMK #SLB #2017

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi