Minggu, 31 Maret 2019

Ini Siswa Putus Sekolah Tahun 2019


Jumlah Siswa Putus Sekolah

No
Jenjang
Negeri
Swasta
Jumlah
L
P
Total
L
P
Total

Jumlah
37.973
24.927
62.900
26.648
15.595
42.243
105.143
1
SD
16.381
11.780
28.161
2.926
2.181
5.107
33.268
2
SMP
10.884
6.431
17.315
7.202
4.134
11.336
28.651
3
SMA
4.971
3.887
8.858
4.235
2.860
7.095
15.953
4
SMK
5.336
2.566
7.902
11.503
5.952
17.455
25.357
5
SLB
401
263
664
782
468
1.250
1.914
Sumber : statistik pendidikan, diolah Bang Imam Berbagi, 2019

Berapa sih siswa yang putus sekolah di Indonesia ? Pertanyaan ini sudah bisa dijawab sekarang. Jumlah siswa yang putus sekolah di Tahun Ajaran 2018/2019 ini mencapai 105.143 anak.

Uniknya, putus sekolah tersebut sudah ada sejak di Kelas 1 SD, kok bisa !!!

Untuk pertanyaan alasan kenapa bisa putus sekolah, hingga saat ini masih samar-samar, karena putus sekolah sudah terjadi sejak Kelas 1 SD. Data yang terangkum dalam Statistik Pendidikan Tahun Ajaran 2018/2019 misalnya, tercatat jumlah siswa putus sekolah untuk Kelas 1 SD saja mencapai 9.056 anak.

Duh, tentu ini sangat memprihatinkan ya.... Dimana saja mereka yang sudah putus sekolah sejak kelas 1 SD?

Ternyata siswa putus sekolah Kelas 1 SD itu terbanyak di Provinsi Jawa Timur lo... di daerah ini tercatat jumlah siswa putus sekolah mencapai 1.099 anak. Kemudian terbanyak di Provinsi Jawa Tengah sebanyak 945 anak, Provinsi Jawa Barat 759 anak, Provinsi Sulawesi Selatan 542 anak, dan di Provinsi Sumatera Utara sebanyak 530 anak.

Tercatat juga jumlah siswa putus sekolah terbanyak untuk jenjang SD berada di Kelas 6 yakni sebanyak 11.706 anak. Itu artinya sebanyak 35,18% anak putus sekolah di SD berada di Kelas 6. Kemudian disusul Kelas 1 sebanyak 9.056 anak (27,22%).

Jumlah siswa Kelas 6 paling banyak putus sekolah berada di Provinsi Papua sebanyak 1.889 anak, Provinsi Sumatera Utara sebanyak 1.202 anak, dan Provinsi Sulawesi Selatan mencapai 1.051 anak.

Secara umum jumlah putus sekolah terbanyak berada pada jenjang SD sebanyak 33.268 anak (31,64%). Kemudian disusul jenjang SMP sebanyak 28.651 anak (27.24%), SMK 25.357 anak (24,11%), dan di SMA sebanyak 15.953 anak (15,17%) dan di SLB sebanyak 1.914 anak (1,84%).

Jumlah anak putus sekolah lebih banyak di sekolah negeri (59,82%) dan di sekolah swasta sebanyak 40,18%.

Berikut ini tabel jumlah siswa SD yang putus sekolah menurut jenjang per provinsi tahun 2019 :

Jumlah Siswa Putus Sekolah Jenjang SD di Indonesia 2019

No
Provinsi
Kelas
Jumlah
1
2
3
4
5
6

Jumlah
9.056
2.652
2.625
3.156
4.073
11.706
33.268
1
Aceh
269
72
49
55
99
229
773
2
Sumatera Utara
530
334
340
414
522
1.202
3.342
3
Sumatera Barat
222
52
37
79
88
181
659
4
Riau
273
113
78
138
86
408
1.096
5
Kepulauan Riau
42
10
17
16
11
22
118
6
Jambi
262
41
34
41
45
146
569
7
Bengkulu
194
21
23
27
35
100
400
8
Sumatera Selatan
477
117
114
134
204
430
1.476
9
Bangka Belitung
58
25
21
25
35
72
236
10
Lampung
360
64
57
64
84
268
897
11
Banten
283
69
65
92
83
287
879
12
DKI Jakarta
72
55
48
41
34
55
305
13
Jawa Barat
759
170
156
184
239
870
2.378
14
Jawa Tengah
945
81
110
133
151
260
1.680
15
DI Yogyakarta
16
6
2
4
8
4
40
16
Jawa Timur
1.099
173
174
170
236
621
2.473
17
Kalimantan Barat
281
91
109
111
133
299
1.024
18
Kalimantan Tengah
109
28
25
36
47
99
344
19
Kalimantan Selatan
230
54
41
52
62
118
557
20
Kalimantan Timur
65
34
33
34
48
136
350
21
Kalimantan Utara
13
9
15
17
18
53
125
22
Sulawesi Utara
44
14
18
23
51
98
248
23
Gorontalo
107
51
97
109
142
158
664
24
Sulawesi Tengah
134
78
85
101
121
250
769
25
Sulawesi Selatan
542
169
136
165
197
1.051
2.260
26
Sulawesi Tenggara
182
42
58
101
122
389
894
27
Sulawesi Barat
61
37
59
36
70
366
629
28
Bali
87
10
19
17
38
31
202
29
Nusa Tenggara Barat
305
47
47
49
69
233
750
30
Nusa Tenggara Timur
445
120
129
166
258
624
1.742
31
Maluku
87
26
25
30
52
177
397
32
Maluku Utara
90
47
52
54
92
259
594
33
Papua
332
320
263
354
484
1.889
3.642
34
Papua Barat
81
72
89
84
109
321
756
Sumber : Statistik Pendidikan 2018/2019

Bagaimana dengan anak usia sekolah yang tidak bisa bersekolah? mungkin ini lebih banyak lagi bila dihitung dari usia 7-18 tahun.

Ini tabel jumlah siswa SMP putus sekolah tahun 2019 :


Jumlah Siswa Putus Sekolah Jenjang SMP Tahun 2019

No
Provinsi
Kelas
Jumlah
7
8
9

Jumlah
4.467
5.116
19.068
28.651
1
Aceh
93
111
578
782
2
Sumatera Utara
342
477
1.832
2.651
3
Sumatera Barat
140
96
129
365
4
Riau
111
107
285
503
5
Kepulauan Riau
4
18
19
41
6
Jambi
26
46
183
255
7
Bengkulu
40
46
153
239
8
Sumatera Selatan
134
118
481
733
9
Bangka Belitung
21
26
31
78
10
Lampung
105
124
471
700
11
Banten
182
106
521
809
12
DKI Jakarta
55
93
184
332
13
Jawa Barat
458
478
2.023
2.959
14
Jawa Tengah
197
193
723
1.113
15
DI Yogyakarta
11
4
12
27
16
Jawa Timur
456
624
2.797
3.877
17
Kalimantan Barat
78
243
423
744
18
Kalimantan Tengah
52
97
222
371
19
Kalimantan Selatan
108
53
224
385
20
Kalimantan Timur
40
79
114
233
21
Kalimantan Utara
27
15
72
114
22
Sulawesi Utara
55
69
301
425
23
Gorontalo
95
135
204
434
24
Sulawesi Tengah
100
156
434
690
25
Sulawesi Selatan
243
279
1.199
1.721
26
Sulawesi Tenggara
102
97
557
756
27
Sulawesi Barat
40
62
454
556
28
Bali
34
49
96
179
29
Nusa Tenggara Barat
252
140
730
1.122
30
Nusa Tenggara Timur
308
511
1.571
2.390
31
Maluku
34
53
299
386
32
Maluku Utara
25
75
382
482
33
Papua
431
237
1.155
1.823
34
Papua Barat
68
99
209
376
Sumber : Statistik Pendidikan, 2019
 

 
#BangImamBerbagi #SD #SMP #SMA #SMK #SLB #PutusSekolah #2019

1 komentar:

  1. bang, boleh tau ga ini sumbernya dari mana? apakah kemendikbud?? terimakasih bang

    BalasHapus

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi