Kamis, 06 Juni 2024

PPDB SMA Jalur KETM : Masih Tersedia 444 Kursi

Daya Tampung Jalur KETM : 1.215

Kota Bekasi (BHC) - Jalur Keluarga Ekonomi Tidak Mampu atau KETM merupakan jalur penerimaan peserta didik baru yang dikhususkan bagi calon siswa dari keluarga miskin.

Jalur Afirmasi (KETM & PDBK) dikhususkan bagi keluarga ekonomi tidak mampu dan peserta didik berkebutuhan khusus.

Dasar seleksi KETM adalah dokumen Kartu Keluarga minimal sudah 1 tahun, terdaftar penerima KIP dan masuk dapodikdasmen, atau memiliki Kartu Kemiskinan pada program DTKS.

Jika pendaftar melebihi daya tampung, maka diprioritaskan calon siswa yang jarak rumahnya lebih dekat dengan sekolah dan usia paling tua.

PPDB Tahap I melakukan seleksi terhadap jalur Zonasi dan KETM untuk jenjang SMA, dan jalur KETM dan prioritas terdekat untuk jenjang SMK.

Pendaftaran PPDB Tahap I dimulai dari 3 Juni sampai dengan 7 Juni 2024.

Pengumuman dilaksanakan pada tanggal 19 Juni 2024.

Kursi yang disediakan untuk Jalur KETM SMA Negeri di Kota Bekasi sebanyak 1.215 kursi. Hingga hari ini, 6 Juni 2024, baru 771 siswa yang mendaftar melalui jalur KETM. 

Berikut Tabel 1.1. Pendaftar dan Daya Tampung PPDB SMA Negeri Jalur KETM di Kota Bekasi Tahun 2024;

Pendaftar Jalur KETM PPDB SMA Negeri di Kota Bekasi Tahun 2024

 

No

SMA

Daya Tampung

Pendaftar

Diterima

 

Jumlah

1.215

771

 

1

SMA Negeri 1 Kota Bekasi

64

38

 

2

SMA Negeri 2 Kota Bekasi

64

63

 

3

SMA Negeri 3 Kota Bekasi

59

20

 

4

SMA Negeri 4 Kota Bekasi

59

2

 

5

SMA Negeri 5 Kota Bekasi

58

8

 

6

SMA Negeri 6 Kota Bekasi

54

36

 

7

SMA Negeri 7 Kota Bekasi

54

60

 

8

SMA Negeri 8 Kota Bekasi

60

46

 

9

SMA Negeri 9 Kota Bekasi

65

39

 

10

SMA Negeri 10 Kota Bekasi

60

16

 

11

SMA Negeri 11 Kota Bekasi

53

66

 

12

SMA Negeri 12 Kota Bekasi

62

30

 

13

SMA Negeri 13 Kota Bekasi

65

37

 

14

SMA Negeri 14 Kota Bekasi

63

41

 

15

SMA Negeri 15 Kota Bekasi

65

25

 

16

SMA Negeri 16 Kota Bekasi

48

104

 

17

SMA Negeri 17 Kota Bekasi

48

40

 

18

SMA Negeri 18 Kota Bekasi

54

34

 

19

SMA Negeri 19 Kota Bekasi

43

14

 

20

SMA Negeri 20 Kota Bekasi

32

17

 

21

SMA Negeri 21 Kota Bekasi

43

13

 

22

SMA Negeri 22 Kota Bekasi

42

22

 

Sumber : PPDB Jabar, diolah Bang Imam Berbagi, 2024

#BangImamBerbagi #PPDB #KETM #SMA #KotaBekasi #JawaBarat #2024 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi