Selasa, 15 Oktober 2019

Kandidat Proper Hijau di Jawa Barat 2019

Kota Bekasi (BIB) - Ada 90 perusahaan yang menjadi kandidat Proper Hijau dari Provinsi Jawa Barat tahun 2019. Sedangkan yang diusulkan seluruh Indonesia sebanyak 738 perusahaan.

Dari 90 perusahaan tersebut, sebanyak 30 kategori usaha. Paling banyak jenis usaha yang diajukan adalah jenis Makanan dan Minuman (10 usaha), Otomotif (9), dan PLTP (8). 

Sementara itu, perusahaan yang paling banyak diajukan berasal dari Kabupaten Bekasi (16 perusahaan). Kemudian disusul oleh Kabupaten Karawang (14 perusahaan), Kabupaten Sukabumi (10 perusahaan), Kabupaten Bogor (9 perusahaan) dan Kabupaten Bandung Barat (8 perusahaan).

Berikut adalah tabel jenis industri yang menjadi kandidat proper hijau di Jawa Barat tahun 2019 :


KATEGORI JENIS USAHA KANDIDAT PROPER HIJAU DI JAWA BARAT 2019

No
Jenis Industri
Jumlah
Ket

Jumlah
90

1
Air Minum Dalam Kemasan
7

2
Ban
2

3
Consumer Goods
2

4
Elektronik
1

5
Farmasi
4

6
Industri Berat
1

7
Industri Kimia
2

8
Kawasan Industri
5

9
Komponen Otomotif
5

10
Makanan dan Minuman
10

11
Migas Distribusi
6

12
Migas UP
1

13
Migas EP
2

14
Otomotif
9

15
Peleburan Logam
1

16
Pengolahan LB3
1

17
PLTA
2

18
PLTGU
2

19
PLTP
8

20
PLTU
3

21
Polyester
1

22
Biji Plastik
1

23
Pupuk
1

24
Semen
3

25
Sepatu
4

26
Susu
3

27
Tambang Mineral
1

28
Teh
1

29
Tekstil
2

30
Tekstil dan Barang Logam
1

Sumber : diolah Bang Imam Berbagi, 2019
 


Berikut adalah kandidat Proper Hijau 2019 :

1. KOTA BANDUNG
  1. PT Len Industri (Persero) (Elektronik)
  2. PT Bio Farma (Persero) (Farmasi)
  3. PT Dirgantara Indonesia (Persero) (Industri Berat) 
  4. PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region III DPPU Husein Sastranegara (Migas Distribusi)
  5. PT Pertamina (Persero) TBBM Bandung Group (Migas Distribusi) [Kabupaten Bandung Barat]
  6. PT Pindad (Persero) (Peleburan Logam)
2. KOTA BOGOR
  1.  PT Nutrifood Indonesia (Makanan dan Minuman)
3. KOTA BEKASI
  1. PT Sinar Sosro KPB Cakung (Makanan dan Minuman)
4. KOTA DEPOK
  1. PT Medifarma Laboratories (Farmasi)
  2. PT Indo Lysaght (Industri Kimia) 
  3. PT Lasallefood Indonesia (Makanan dan Minuman)
  4. PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk, - Offtake Cimanggis (Migas Distribusi)
5. KABUPATEN BANDUNG
  1. PT Geo Dipa Energi (Persero) Unit Patuha (PLTP)
  2. PT Indonesia Power-UBP Kamojang Unit PLTP Kamojang Darajat (PLTP)
  3. PT Pertamina (Persero) Geothermal Energy Area Kamojang (PLTP)
  4. Star Energy Geothermal (Wayang Windu) Ltd (PLTP)
  5. PT PP London Sumatra Indonesia, Tbk- Kertasarie Tea Factory (Teh)
6. KABUPATEN BANDUNG BARAT
  1. PT Sanbe Farma Unit III (Farmasi) 
  2. PT Indofood CBP Sukses Makmur, Tbk - Noodle Division - Bandung Barat (Makanan dan Minuman)
  3. PT Indofood CBP Sukses Makmur, Tbk - Nutrition & Special Foods Division (Makanan dan Minuman)
  4. PT Indonesia Power -Unit Pembangkitan Saguling (PLTA)
  5. PT Pembangkitan Jawa Bali - Badan Pengelola Waduk Cirata (PLTA)
  6. PT Ultrajaya Milk Industry and Trading Co, Tbk (Susu) 
  7. PT Ateja Multi Industri (Tekstil)
  8. PT Ateja Tritunggal (Tekstil)
7. KABUPATEN SUMEDANG
  1. PT Garudafood Putra Putri Jaya, Tbk - Sumedang (Makanan dan Minuman)
8. KABUPATEN BEKASI
  1. PT Hankook Tire Indonesia (Ban)
  2. PT KAO Indonesia (Consumer Goods)
  3. PT Unilever Indonesia (Consumer Goods)
  4. PT Kalbe Farma, Tbk (Farmasi)
  5. PT KAO Indonesia Chemicals (Industri Kimia)
  6. PT East Jakarta Industrial Park (Kawasan Industri)
  7. PT Jababeka, Tbk (Kawasan Industri)
  8. PT Megalopolis Industrial Development (MM2100) (Kawasan Industri)
  9. PT Aisin Indonesia (Komponen Otomotif)
  10. PT Indofood CBP Sukses Makmur, Tbk - Noodle Division Bekasi (Makanan dan Minuman)
  11. PT Pertamina (Persero) EP Asset 3-Field Tambun (Migas EP) [Kabupaten Karawang]
  12. PT Astra Honda Motor Cikarang Plant (Otomotif)
  13. PT Showa Indonesia Manufacturing (Otomotif)
  14. PT Cikarang Listrindo (PLTGU)
  15. PT PJB Unit Pembangkitan Muara Tawar (PLTGU)
  16. PT YKK Zipper Indonesia (Teksil dan Barang Logam)
9. KABUPATEN KARAWANG
  1. PT Bridgestone Tire Indonesia-Karawang Plant (Ban) 
  2. PT Maligi Permata Industrial Estate (Kawasan Industri)
  3. PT Suryacipta Swadaya (Kawasan Industri)
  4. PT Astra Daihatsu Motor-Casting Plant (Komponen Otomotif)
  5. PT Astra Nippon Gasket Indonesia (Komponen Otomotif)
  6. PT AT Indonesia (Komponen Otomotif)
  7. PT Pertamina (Persero) MO Region III-TBBM Cikampek (Migas Distribusi)
  8. PT Astra Honda Motor Karawang Plant (Otomotif)
  9. PT Honda Frecision Parts, MFG (Otomotif)
  10. PT Honda Prosfect Motor (Otomotif)
  11. PT Kayaba Indonesia (Otomotif)
  12. PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia-Karawang Plant (Otomotif)
  13. PT Pupuk Kujang (Pupuk)
  14. PT Chang Sin Indonesia (Sepatu)
10. KABUPATEN INDRAMAYU
  1. PT Petamina (Persero) MO Region III-TBBM Balongan Group (Migas Distribusi)
  2. PT Pertamina (Persero) Refinery Unit VI Balongan (Migas UP)
  3. PT Pertamina Gas Area Jawa Bagian Barat (Migas Distribusi) [Kabupaten Subang, Kabupaten Karawang]
  4. PT PJB UBJ O&M PLTU Indramayu (PLTU)
  5. PT Polytama Propindo (Produksi Biji Plastik)
11. KABUPATEN CIREBON
  1. PT Cirebon Electric Power (PLTU) 
  2. PT Indocement Tunggal Prakarsa, Tbk - Pabrik Palimanan (Semen)
12. KABUPATEN BOGOR
  1. PT Aqua Golden Mississippi-Citeureup (Air Minum Dalam Kemasan)
  2. PT Tirta Investama-Ciherang (Air Minum Dalam Kemasan)
  3. PT Tirta Investama-Citeureup (Air Minum Dalam Kemasan)
  4. PT Marcedes-Benz Indonesia (Komponen Otomotif)
  5. PT Tirta Fresindo Jaya-Cimande Plant (Makanan dan Minuman)
  6. PT Prasadha Pamunah Limbah Industri (Pengolahan LB3)
  7. PT Indocement Tunggal Prakarsa, Tbk - Pabrik Citeureup (Semen)
  8. PT Solusi Bangun Indonesia (Semen) 
  9. PT Aneka Tambang (Persero) Tbk-Unit Bisnis Pertambangan Emas Pongkor (Tambang Mineral)
13. KABUPATEN SUKABUMI
  1. PT Aqua Golden Mississippi-Mekarsari (Air Minum Dalam Kemasan)
  2. PT Tirta Investama-Babakan Pari (Air Minum Dalam Kemasan)
  3. PT Amerta Indah Otsuka (Makanan dan Minuman)
  4. PT Asia Health Energi Beverages (Makanan dan Minuman)
  5. PT Indonesia Power-UBP Kamojang Unit PLTP Gunung Salak (PLTP)
  6. Star Energy Geothermal Salak, Ltd (PLTP) 
  7. PT Indonesia Power-Unit Jasa Pembangkitan Jawa 2 Pelabuhan Ratu (PLTU)
  8. PT Pratama Aadi Industri (Sepatu)
  9. PT Indolakto Factory Cicurug Milk (Susu)
  10. PT Indolakto Factory Ice Cream (Susu)
14. KABUPATEN CIANJUR
  1. PT Tirta Investama Cianjur (Air Minum Dalam Kemasan)
  2. PT Pou Yuen Indonesia (Sepatu)
15. KABUPATEN SUBANG
  1. PT Tirta Investama-Subang (Air Minum Dalam Kemasan)
  2. PT Pertamina (Persero) EP Asset 3-Fiels Subang (Migas EP) [Kabupaten Karawang]
16. KABUPATEN PURWAKARTA
  1. PT Hino Motor Manufacturing Indonesia (Otomotif)
  2. PT Nissan Motor Indonesia (Otomotif)
  3. PT Indo-Rama Synthetics, Tbk (Polyester)
17. KABUPATEN GARUT
  1. Star Energy Geothermal Darajat II, Ltd (PLTP)
18. KABUPATEN TASIKMALAYA
  1. PT Pertamina (Persero) Geothermal Energy Tasikmalaya (PLTP)
19. KABUPATEN MAJALENGKA
  1. PT Shoetown Kasokandel Indonesia (Sepatu)
#BangImamBerbagi
#KandidatHijau
#Proper
#JawaBarat
#2019

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi