Senin, 03 Maret 2025

Update NIP PPPK Tenaga Kesehatan Formasi 2024 dari Sulawesi Selatan Tahun 2025


Kota Makassar (BHC) -
Selain Formasi CPNS, PPPK Guru dan PPPK Tenaga Teknis, Sulawesi Selatan juga mendapatkan formasi PPPK Tenaga Kesehatan.

Dari 2.616 formasi PPPK Tenaga Kesehatan Tahap I Tahun 2024, ada 1.280 orang yang dinyatakan lulus tes. Dan saat ini proses di BKN baru sebanyak 107 orang.

Dan ada 3 orang yang dinyatakan BTS alias Berkas Tidak Sesuai dan pertek selesai di BKN sebanyak 72 orang.

Berikut Tabel 1.1. NIP PPPK Tenaga Kesehatan dari Sulawesi Selatan Tahun 2025:

Penetapan NIP CASN PPPK Kesehatan Tahap I Formasi 2024 di Sulawesi Selatan

 

No

Instansi

Formasi

Lulus

Proses BKN

BTS

TMS

Pertek Selesai

 

Jumlah

2.616S

1.280

107

3

0

72

1

Prov. Sulsel

800

118

-

-

-

-

2

Kota Makassar

234

58

-

-

-

-

3

Kota Palopo

3

3

-

-

-

-

4

Kota Parepare

35

35

-

-

-

-

5

Kab. Bantaneg

79

70

-

-

-

-

6

Kab. Barru

73

68

-

-

-

-

7

Kab. Bone

25

25

25

-

-

25

8

Kab. Bulukumba

12

6

5

1

-

1

9

Kab. Enrekang

1

1

1

-

-

1

10

Kab. Gowa

-

-

-

-

-

-

11

Kab. Jeneponto

30

25

24

1

-

17

12

Kab. Kep. Selayar

-

-

-

-

-

-

13

Kab. Luwu

301

33

-

-

-

-

14

Kab. Luwu Timur

429

373

-

-

-

-

15

Kab. Luwu Utara

80

62

-

-

-

-

16

Kab. Maros

70

50

-

-

-

-

17

Kab. Pangkajene Kep

37

28

-

-

-

-

18

Kab. Pinrang

75

59

-

-

-

-

19

Kab. Sidrap

63

61

-

-

-

-

20

Kab. Sinjai

-

-

-

-

-

-

21

Kab. Soppeng

-

-

-

-

-

-

22

Kab. Takalar

-

-

-

-

-

-

23

Kab. Tana Toraja

172

128

1

-

-

-

24

Kab. Toraja Utara

32

24

-

-

-

-

25

Kab. Wajo

65

53

51

1

-

28

Sumber : BKN, 03 Maret 2025


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi