Senin, 22 Februari 2021

Ini Baku Mutu Air Sungai dan Sejenisnya Tahun 2021


Baku Mutu Air Sungai dan sejenisnya diukur berdasarkan 49 parameter dengan pembagian berdasarkan kelas air.

Untuk kelas air dibagi menjadi empat kelas, yaitu; Kelas 1, kelas 2, kelas 3, dan kelas 4. Beberapa parameter yang diukur tidak berlaku untuk semua kategori sungai. Hal ini didasarkan atas perbedaan dengan suhu udara diatas permukaan air.

Kelas Air yang dimaksud adalah:

  • Kelas Satu ~ merupakan air yang peruntukannya dapat digunakan untuk air baku air minum, dan/atau peruntukan lain yang mempersyaratkan mutu air yang sama dengan kegunaan tersebut.
  • Kelas Dua ~ merupakan air yang peruntukannya dapat digunakan untuk prasarana/sarana rekreasi air, pembudidayaan ikan air tawar, peternakan, air untuk mengairi pertanaman, dan/atau peruntukan lain yang mempersyaratkan mutu air yang sama dengan kegunaan tersebut.
  • Kelas Tiga ~ merupakan air yang peruntukannya dapat digunakan untuk pembudidayaan ikan air tawar, peternakan, air untuk mengairi tanaman, dan/atau peruntukan lain yang mempersyaratkan mutu air yang sama dengan kegunaan tersebut.
  • Kelas Empat ~ merupakan air yang peruntukannya dapat digunakan untuk mengairi pertanaman dan/atau peruntukan lain yang mempersyaratkan mutu air yang sama dengan kegunaan tersebut.
Berikut ini Tabel 1.1. Baku Mutu Air Sungai dan Sejenisnya di Indonesia :

BAKU MUTU AIR SUNGAI DAN SEJENISNYA

No.

Parameter

Unit

Kelas Air

Keterangan

1

2

3

4

1

Temperatur

ÂșC

Dev 3

Dev 3

Dev 3

Dev 3

Perbedaan sengan suhu udara diatas permukaan air

2

Padatan terlarut total (TDS)

mg/L

1.000

1.000

1.000

1.200

Tidak berlaku untuk muara

3

Padatan tersuspensi total (TSS)

mg/L

40

50

100

400

 

4

Warna

Pt-Co Unit

15

50

100

-

Tidak berlaku untuk air gambut (berdasarkan kondisi alaminya)

5

Derajat keasaman (pH)

 

6-9

6-9

6-9

6-9

Tidak berlaku untuk air gambut (berdasarkan kondisi alaminya)

6

Kebutuhan oksigen biokimiawi (BOD)

mg/L

2

3

6

12

 

7

Kebutuhan oksigen kimiawi (COD)

mg/L

10

25

40

80

 

8

Oksigen terlarut (DO)

mg/L

6

4

3

1

Batas minimal

9

Sulfat (SO4¯²)

mg/L

300

300

300

400

 

10

Klodira (Cl)

mg/L

300

300

300

600

 

11

Nitrat (sebagai N)

mg/L

10

10

20

20

 

12

Nitrit (sebagai N)

mg/L

0,06

0,06

0,06

-

 

13

Amoniak (sebagai N)

mg/L

0,1

0,2

0,5

-

 

14

Total Nitrogen

mg/L

15

15

25

-

 

15

Total Fosfat (sebagai P)

mg/L

0,2

0,2

1,0

-

 

16

Fluoride (F¯)

mg/L

1

1,5

1,5

-

 

17

Belerang sebagai H2S

mg/L

0,002

0,002

0,002

-

 

18

Sianida (CN¯)

mg/L

0,02

0,02

0,02

-

 

19

Klorin bebas

mg/L

0,03

0,03

0,03

-

Bagi air baku air minum tidak dipersyaratkan

20

Barium (Ba) terlarut

mg/L

1,0

-

-

-

 

21

Boron (B) terlarut

mg/L

1,0

1,0

1,0

1,0

 

22

Merkuri (Hg) terlarut

mg/L

0,001

0,002

0,002

0,005

 

23

Arsen (As) terlarut

mg/L

0,05

0,05

0,05

0,10

 

24

Selenium (Se) terlarut

mg/L

0,01

0,05

0,05

0,05

 

25

Besi (Fe) terlarut

mg/L

0,3

-

-

-

 

26

Cadmium (Cd) terlarut

mg/L

0,01

0,01

0,01

0,01

 

27

Kobalt (Co)_ terlarut

mg/L

0,2

0,2

0,2

0,2

 

28

Mangan (Mn) terlarut

mg/L

0,1

-

-

-

 

29

Nikel (Ni) terlarut

mg/L

0,05

0,05

0,05

0,1

 

30

Seng (Zn) terlarut

mg/L

0,05

0,05

0,05

2

 

31

Tembaga (Cu) terlarut

mg/L

0,02

0,02

0,02

0,2

 

32

Timbal (Pb) terlarut

mg/L

0,03

0,03

0,03

0,5

 

33

Kromium heksavalen (Cr¯(VI))

mg/L

0,05

0,05

0,05

1

 

34

Minyak dan Lemak

mg/L

1

1

1

10

 

35

Deterjen total

mg/L

0,2

0,2

0,2

-

 

36

Fenol

mg/L

0,002

0,005

0,01

0,02

 

37

Aldrin/Dieldrin

”g/L

17

-

-

-

 

38

BHC

”g/L

210

210

210

-

 

39

Chlordane

”g/L

3

-

-

-

 

40

DDT

”g/L

2

2

2

2

 

41

Endrin

”g/L

1

4

4

-

 

42

Heptachalor

”g/L

18

-

-

-

 

43

Lindane

”g/L

56

-

-

-

 

44

Methoxychlor

”g/L

35

-

-

-

 

45

Toxapan

”g/L

5

-

-

-

 

46

Fecal Caliform

MPN/100 mL

100

1.000

2.000

2.000

 

47

Total Caliform

MPN/100 mL

1.000

5.000

10.000

10.000

 

48

Sampah

 

nihil

nihil

nihil

nihil

 

49

Radioaktivitas

 

 

 

 

 

 

 

Gross-A

Bq/L

0,1

0,1

0,1

0,1

 

 

Gross-B

Bq/L

1

1

1

1

 

#BangImamBerbagi #BakuMutu #Sungai #2021

2 komentar:

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi