Selasa, 05 Juli 2022

Hari Kedua PPDB SMP Negeri di Kota Bekasi Masih Ada Jarak Rumah Siswa ke Sekolah 1,4 Juta Meter

 Terjauh 1.412.774 Meter, Terdekat 61 Meter

Terbukti, Bekasi Memang Jauh Dari Planet Bumi, PPDB Sudah Melegalkan Jaraknya


Kota Bekasi (BIB) -
Kacaunya Sistem Real Time Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Jenjang SMP Negeri di Kota Bekasi Tahun Ajaran 2022/2023 di Hari Pertama, bukan berarti sudah baik di hari kedua.

Tengku Imam Kobul Moh Yahya S, Pengamat Pendidikan di Kota Bekasi sangat menyayangkan sistem PPDB yang tidak melakukan perbaikan.

Permasalahan yang umum adalah menentukan jarak tempat tinggal dengan sekolah tujuan. Karena PPDB saat ini banyak diukur dari kedekatan rumah dengan sekolah.

Jika hari pertama ditemukan alamat siswa mencapai hampir 2 juta meter dari sekolah, tepatnya 9.999.999 meter, di hari kedua masih ketemu alamat siswa dengan sekolah hampir 1,5 juta meter.

"Sudah diperbaiki iya. Diakui bermasalah iya. Tapi, kalau hari kedua masih ditemukan masalah yang sama, ini artinya proses PPDB sudah tidak becus,"kata Tengku Imam Kobul, di Bekasi, 5 Juli 2022.

Kali ini, tim menemukan alamat yang cukup aneh lagi di :

  1. SMP Negeri 18 Kota Bekasi jarak tempat tinggal siswa dengan sekolah 1.386.599 meter; dan
  2. SMP Negeri 31 Kota Bekasi ditemukan jarak tempat tinggal siswa dengan sekolah sejauh 1.412.774 meter.

"Sekalipun dalam verifikasinya menggunakan dokumen DTKS, tetapi jika daya tampung melebihi pendaftar akan dilakukan verifikasi alamat. Nah, disini 2 alamat siswa ini masing-masing 1,3 juta meter dan 1,4 juta meter sangat dirugikan," jelas Bang Imam lagi.

Dia mengingatkan agar anekdot, "Bekasi Ada di Planet Lain Menjadi Kenyataan Akibat Boboroknya Proses PPDB".

"Saya teringat ocehan orang, kalau Bekasi itu sangat jauh dari planet Bumi. Dengan rusaknya PPDB, ini sama saja sudah mengakui bahwa Bekasi jauh dari Planet Bumi. Sehingga siswa yang mau sekolah ke Bekasi harus menempuh jarak 1,4 juta meter. Sungguh aneh,"sela Bang Imam, pemerhati pendidikan yang tinggal di Bekasi ini.

Menurutnya, siswa sangat dirugikan dengan masalah tersebut.

Berdasarkan penelusuran, untuk siswa yang tinggal di Kelurahan Margahayu dan memilih SMP Negeri 18 Kota Bekasi seharusnya jaraknya tidak lebih dari 3,6 km (3.600 meter).

Dan siswa yang tinggal di Kelurahan Ciketingudik yang memilih sekolah di SMP Negeri 31 Kota Bekasi seharusnya jarak tempat tinggal siswa dengan sekolah sekitar 2,4 km (2.400 meter). Tetapi tertulis menjadi 1.412.774 meter (1,4 juta meter).

Cukup dirugikan pihak siswanya.

Berikut Tabel 1.1. Hssil Seleksi PPDB Jalur Afirmasi Hari Ke-2 Jenjang SMP Negeri di Kota Bekasi Tahun 2022:

Pendaftar PPDB SMP Jalur Afirmasi di Kota Bekasi Tahun 2022

 

No

SMP

Kursi

Pendaftar

Jarak Terdekat

(m)

Jarak Terjauh

(m)

1

SMP Negeri 1 Kota Bekasi

95

28

324

102.020

2

SMP Negeri 2 Kota Bekasi

95

95

63

1.213

3

SMP Negeri 3 Kota Bekasi

95

71

326

2.791

4

SMP Negeri 4 Kota Bekasi

95

91

315

2.367

5

SMP Negeri 5 Kota Bekasi

95

92

248

2.649

6

SMP Negeri 6 Kota Bekasi

84

84

197

1.293

7

SMP Negeri 7 Kota Bekasi

95

95

243

2.070

8

SMP Negeri 8 Kota Bekasi

95

95

201

1.662

9

SMP Negeri 9 Kota Bekasi

95

95

167

1.189

10

SMP Negeri 10 Kota Bekasi

95

95

226

2.487

11

SMP Negeri 11 Kota Bekasi

95

95

241

1.344

12

SMP Negeri 12 Kota Bekasi

105

105

426

1.828

13

SMP Negeri 13 Kota Bekasi

95

95

229

1.112

14

SMP Negeri 14 Kota Bekasi

84

84

148

1.254

15

SMP Negeri 15 Kota Bekasi

95

80

127

5.674

16

SMP Negeri 16 Kota Bekasi

95

95

261

2.137

17

SMP Negeri 17 Kota Bekasi

84

84

61

1.345

18

SMP Negeri 18 Kota Bekasi

95

60

114

1.386.599

19

SMP Negeri 19 Kota Bekasi

95

19

129

8.016

20

SMP Negeri 20 Kota Bekasi

84

84

303

1.567

21

SMP Negeri 21 Kota Bekasi

74

65

138

2.669

22

SMP Negeri 22 Kota Bekasi

84

84

171

1.717

23

SMP Negeri 23 Kota Bekasi

74

74

108

1.033

24

SMP Negeri 24 Kota Bekasi

95

70

410

3.182

25

SMP Negeri 25 Kota Bekasi

95

95

238

1.013

26

SMP Negeri 26 Kota Bekasi

95

43

377

10.975

27

SMP Negeri 27 Kota Bekasi

95

55

181

12.455

28

SMP Negeri 28 Kota Bekasi

74

10

351

1.970

29

SMP Negeri 29 Kota Bekasi

84

83

174

2.086

30

SMP Negeri 30 Kota Bekasi

84

73

123

3.331

31

SMP Negeri 31 Kota Bekasi

95

34

539

1.412.774

32

SMP Negeri 32 Kota Bekasi

95

57

220

3.000

33

SMP Negeri 33 Kota Bekasi

95

45

421

2.855

34

SMP Negeri 34 Kota Bekasi

84

84

171

1.703

35

SMP Negeri 35 Kota Bekasi

84

70

459

3.310

36

SMP Negeri 36 Kota Bekasi

95

13

903

5.219

37

SMP Negeri 37 Kota Bekasi

84

65

218

3.306

38

SMP Negeri 38 Kota Bekasi

63

63

294

1.237

39

SMP Negeri 39 Kota Bekasi

84

77

194

7.109

40

SMP Negeri 40 Kota Bekasi

84

55

71

3.608

41

SMP Negeri 41 Kota Bekasi

63

58

291

3.498

42

SMP Negeri 42 Kota Bekasi

74

44

983

3.510

43

SMP Negeri 43 Kota Bekasi

63

13

558

2.336

44

SMP Negeri 44 Kota Bekasi

63

63

202

1.619

45

SMP Negeri 45 Kota Bekasi

42

33

156

3.577

46

SMP Negeri 46 Kota Bekasi

52

39

517

3.013

47

SMP Negeri 47 Kota Bekasi

32

10

567

1.963

48

SMP Negeri 48 Kota Bekasi

63

5

204

4.028

49

SMP Negeri 49 Kota Bekasi

63

58

298

2.330

50

SMP Negeri 50 Kota Bekasi

32

31

525

1.628

51

SMP Negeri 51 Kota Bekasi

42

42

238

964

52

SMP Negeri 52 Kota Bekasi

52

52

137

1.736

53

SMP Negeri 53 Kota Bekasi

32

30

299

30.368

54

SMP Negeri 54 Kota Bekasi

74

69

113

5.572

55

SMP Negeri 55 Kota Bekasi

32

7

699

1.775

56

SMP Negeri 56 Kota Bekasi

32

28

527

1.393

57

USB SMP Negeri 57 Kota Bekasi

32

5

282

1.462

58

USB SMP Negeri 58 Kota Bekasi

32

0

0

0

59

USB SMP Negeri 59 Kota Bekasi

32

3

1.301

4.994

60

USB SMP Negeri 60 Kota Bekasi

32

10

550

1.489

61

USB SMP Negeri 61 Kota Bekasi

32

0

0

0

Sumber : PPDB, diolah Bang Imam Berbagi, 2022

#BangImamBerbagi #PPDB #SMP #JalurAfirmasi #KotaBekasi #2022

Ini Jarak Yang Benar :

Jarak Alamat Siswa di Kelurahan Margahayu dengan SMP Negeri 18 Kota Bekasi seharusnya 3,6 km (3.600 meter), tetapi PPDB membuat alamat siswa 1.386.599 meter.

Jarak alamat siswa di Kelurahan Ciketingudik dengan SMP Negeri 31 Kota Bekasi seharusnya cuma 2,4 km (2.400 meter) tetapi PPDB membuat alamat siswa menjadi 1.412.774 meter (1,4 juta meter)



HALO POSKO PENGADUAN PPDB BEKASI HP.0813-14-325.400 WA.0589-7952-5053

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi