LAMAN

Minggu, 10 Maret 2024

Ini Kondisi Pendidikan di 10 Ibukota Provinsi di Sumatera Tahun 2024

Sekolah dan Madrasah di 10 Kota di Sumatera Tahun 2024

 

No

Kota

Jumlah

Sekolah

Madrasah

 

Jumlah

11.355

9.814

1.541

1

Kota Banda Aceh

432

383

49

2

Kota Medan

3.002

2.484

518

3

Kota Padang

1.213

1.124

89

4

Kota Pekanbaru

1.445

1.233

212

5

Kota Tanjungpinang

263

236

27

6

Kota Jambi

856

718

138

7

Kota Bengkulu

708

624

84

8

Kota Palembang

1.868

1.602

266

9

Kota Pangkalpinang

289

261

28

10

Kota Bandar Lampung

1.279

1.149

130

Sumber : dapodik dan emis, diolah PT Bilqis Haura Consultant, 2024 

Kota Medan (BHC) - PT Bilqis Haura Consultant, sebagai lembaga konsultan pendidikan di Indonesia merilis kondisi pendidikan dan madrasah di 10 ibukota provinsi di Sumatera tahun 2024.

Berdasarkan data yang diperoleh dari dapodik dan emis per 10 Maret 2024, jumlah sekolah dan madrasah di 10 kota ini mencapai 11.355 lembaga. Terdiri dari 9.814 sekolah dan 1.541 madrasah.

Sekolah yang dimaksud sudah termasuk;

  1. Taman Penitipan Anak (TPA)
  2. Kelompok Bermain (KB)
  3. Taman Kanak-Kanak (TK)
  4. Satuan PAUD Sejenis (SPS)
  5. Sekolah Dasar (SD)
  6. Sekolah Menengah Pertama (SMP)
  7. Sekolah Menengah Atas (SMA)
  8. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
  9. Sekolah Luar Biasa (SLB)
  10. Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM)
  11. Sanggar Kegiatan Belajar (SKB).

Sedangkan yang termasuk madrasah adalah;

  1. Raudlatul Athfal (RA)
  2. Madrasah Ibtidaiyah (MI)
  3. Madrasah Tsanawiyah (MTs)
  4. Madrasah Aliyah (MA).

PAUD

Secara umum lembaga sekolah dan madrasah di 10 kota di Sumatera memiliki layanan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang sangat banyak. Terdapat sebanyak 4.860 PAUD atau setara dengan 42,80% dari sekolah/madrasah yang ada saat ini.

Layanan PAUD memang menjadi favorit, karena lembaga ini mudah berdiri di tingkat RW, pemukiman dan perumahan. Sebab, tidak membutuhkan biaya yang banyak untuk membangun PAUD dan tidak terlalu membutuhkan lahan yang luas.

Yang penting, minimal memiliki 2 ruang kelas dan terpenuhi sarana dan prasarananya sudah dapat mendirikan PAUD. 

PAUD adalah layanan pendidikan untuk anak usia 0-6 tahun, atau persiapan untuk memasuki SD.

Berikut Tabel 1.2. Kondisi PAUD di 10 Ibukota Provinsi di Sumatera Tahun 2024;

PAUD di 10 Kota di Sumatera Tahun 2024

 

No

Kota

Jumlah

Sekolah/Madrasah

TK

KB

TPA

SPS

RA

 

Jumlah

4.860

2.577

1.169

153

295

666

1

Kota Banda Aceh

209

108

50

6

34

11

2

Kota Medan

1.029

436

304

0

8

281

3

Kota Padang

551

337

65

13

92

44

4

Kota Pekanbaru

646

334

153

42

15

102

5

Kota Tanjungpinang

117

43

41

5

10

18

6

Kota Jambi

375

194

99

23

17

42

7

Kota Bengkulu

392

240

45

44

20

43

8

Kota Palembang

809

426

247

5

40

91

9

Kota Pangkalpinang

117

65

14

12

16

10

10

Kota Bandar Lampung

615

394

151

3

43

24

Sumber : dapodik dan emis, diolah PT Bilqis Haura Consultant, 2024

SD/MI DAN SMP/MTs

PAUD, SD, SMP, PKBM, dan SKB menjadi tanggung jawab atau kewenangan Pemerintah Kabupaten/Kota. Sedangkan RA, MI, MTs dan MA tetap menjadi kewenangan Kementerian Agama.

Jumlah SD/MI dan SMP/MTs di 10 Ibukota Provinsi di Sumatera saat ini sebanyak 4.764 sekolah. Setara dengan 41,95%.

Layanan terbanyak pertama adalah jenjang SD sebanyak 2.801 sekolah, MI sebanyak 402 lembaga, SMP sebanyak 1.256 sekolah, dan MTs sebanyak 305 lembaga.

Kota Medan merupakan kota yang memiliki sekolah pada jenjang ini, yakni sebanyak 1.510 sekolah/madrasah.

Berikut Tabel 1.3. Kondisi SD/MI dan SMP/MTs di 10 Ibukota Provinsi di Sumatera Tahun 2024;

Kondisi SD/SMP dan MI/MTs di 10 Kota di Sumatera Tahun 2024

 

No

Kota

Jumlah

Sekolah

Madrasah

SD

SMP

MI

MTs

 

Jumlah

4.764

2.801

1.256

402

305

1

Kota Banda Aceh

161

95

37

16

13

2

Kota Medan

1.510

904

409

99

98

3

Kota Padang

482

346

101

15

20

4

Kota Pekanbaru

567

324

164

38

41

5

Kota Tanjungpinang

112

72

33

5

2

6

Kota Jambi

357

208

73

39

37

7

Kota Bengkulu

199

117

52

18

12

8

Kota Palembang

763

401

214

101

47

9

Kota Pangkalpinang

136

91

30

9

6

10

Kota Bandar Lampung

477

243

143

62

29

Sumber : dapodik dan emis, diolah PT Bilqis Haura Consultant, 2024

SMA/MA/SMK/SLB

Pada jenjang SMA, SMK, MA, dan SLB merupakan pendidikan yang menjadi tanggung jawab Pemerintah Provinsi. Sekolah ini hanya berdiri di Kabupaten/Kota, namun keseluruhan menjadi tanggung jawab Pemerintah Provinsi masing-masing.

Kecuali Madrasah Aliyah (MA) yang tetap berada di bawah Kementerian Agama.

Kota Medan tetap menjadi favorit dalam pendirian layanan pendidikan jenjang pendidikan menengah ini.

Berikut Tabel 1.4. Kondisi SMA, SMK, MA dan SLB di 10 Ibukota Provinsi di Sumatera Tahun 2024;

Kondisi SMA, SMK, MA dan SLB di 10 Kota di Sumatera Tahun 2024

 

No

Kota

Jumlah

Sekolah/Madrasah

SMA

SMK

MA

SLB

 

Jumlah

1.412

661

488

148

115

1

Kota Banda Aceh

54

29

9

9

7

2

Kota Medan

413

216

151

34

12

3

Kota Padang

150

59

42

10

39

4

Kota Pekanbaru

170

70

63

22

15

5

Kota Tanjungpinang

29

14

10

2

3

6

Kota Jambi

109

47

34

20

8

7

Kota Bengkulu

69

27

25

10

7

8

Kota Palembang

240

120

83

23

14

9

Kota Pangkalpinang

27

12

10

3

2

10

Kota Bandar Lampung

151

67

61

15

8

Sumber : dapodik dan emis, diolah PT Bilqis Haura Consultant, 2024

PKBM DAN SKB

Pendidikan Non Formal dan Informal dilaksanakan oleh PKBM dan SKB. PKBM merupakan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat yang dikelola oleh swasta. Biasanya PKBM ini melayani pendidikan Paket A (Setara SD), Paket B (Setara SMP), dan Paket C (Setara SMA).

Termasuk juga melayani pendidikan keterampilan bersertifikat siap kerja.

Sama dengan PKBM, Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) juga melayani pendidikan serupa. Bedanya, SKB merupakan layanan pendidikan non formal milik pemerintah Kabupaten/Kota.

Berikut Tabel 1.5. Kondisi PKBM dan SKB di 10 Ibukota Provinsi di Sumatera Tahun 2024;

PKBM dan SKB di 10 Kota di Sumatera Tahun 2024

 

No

Kota

Jumlah

PKBM

SKB

 

Jumlah

299

288

11

1

Kota Banda Aceh

8

7

1

2

Kota Medan

44

43

1

3

Kota Padang

30

28

2

4

Kota Pekanbaru

53

52

1

5

Kota Tanjungpinang

5

4

1

6

Kota Jambi

15

14

1

7

Kota Bengkulu

47

46

1

8

Kota Palembang

52

51

1

9

Kota Pangkalpinang

9

8

1

10

Kota Bandar Lampung

36

35

1

Sumber : dapodik dan emis, diolah PT Bilqis Haura Consultant, 2024

#BangImamBerbagi #BilqisHauraConsultant #Sumatera #2024

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi