LAMAN

Rabu, 20 Maret 2024

Ini Hasil Pemilu 2024


Jakarta (BHC) -
Hasil pemilihan umum tahun 2024 sudah diumumkan. Prabowo-Gibran menjadi pemenang pemilihan presiden dan wakil presiden.

Sedangkan PDIP menjadi partai politik pemenang pemilu 2024.

Dalam pengumuman awal, hanya 8 partai politik yang masuk senayan. Yaitu; PDIP, Golkar, Gerindra, PKB, NasDem, PKS, Demokrat, dan PAN.

Berikut Tabel Hasil Pemilihan Umum 2024;

Suara Partai Politik Pemilu 2014, 2019 dan 2024

 

No

Partai Politik

2014

2019

2024

1

PDIP

23.681.471

27.053.961

25.387.279

2

Partai Golkar

18.432.312

17.229.789

23.208.654

3

Partai Gerindra

14.760.371

17.594.839

20.071.708

4

PKB

11.298.957

13.570.097

16.115.655

5

Partai NasDem

8.402.812

12.661.792

14.660.516

6

PKS

8.480.204

11.493.663

12.781.353

7

Partai Demokrat

12.728.913

10.676.507

11.283.160

8

PAN

9.481.621

9.572.623

10.984.003

 

PPP

8.157.488

6.323.147

5.878.777

 

PSI

2.650.361

4.260.169

 

Partai Perindo

3.738.320

1.955.154

 

Partai Gelora

1.281.991

 

Partai Hanura

6.579.498

2.161.507

1.094.588

 

Partai Buruh

 -

972.910

 

Partai Ummat

642.545

 

PBB

1.825750

1.099.848

484.486

 

Partai Garuda

406.883

 

PKN

 -

326.800

 

Suara Sah

124.972.491

139.971.260

151.796.631

Sumber : KPU RI, 2024

Suara sah sebanyak 151.796.631 suara. 

PARTAI PERSATUAN PEMBANGUNAN (PPP)

Partai Persatuan Pembangunan atau PPP sudah mengikuti pemilu sejak tahun 1971. Berdasarkan hasil Pemilu 2024, PPP mendapatkan suara hanya 5.878.777 suara atau sebanyak 3,87%.

Artinya, terancam tidak bisa masuk senayan tahun ini.

Berikut Hasil Pemilu Perolehan Suara PPP dari Tahun 1971 hingga 2024:

  • Pemilu 2024 = 5.878.777 suara (3,87%) ~ 0
  • Pemilu 2019 = 6.323.147 suara (4,52%) ~ 20 kursi
  • Pemilu 2014 = 8.157.488 suara (6,53%) ~ 1 kursi (oposisi)
  • Pemilu 2009 = 5.544.332 suara (5,32%) ~ 20 kursi
  • Pemilu 2004 = 9.248.764 suara (8,15%) ~ pemerintah/Hamzah Haz
  • Pemilu 1999 = 11.329.905 suara (10.71%) ~ 31 kursi
  • Pemilu 1997 = 25.340.028 suara (22,43%) ~ 27 kursi
  • Pemilu 1992 = 16.624.647 suara (17,01%) ~ 1 kursi
  • Pemilu 1987 = 13.701.428 suara (15,97%) ~ 33 kursi
  • Pemilu 1982 = 20.871.880 suara (27,78%) ~ 5 kursi
  • Pemilu 1977 = 18.743.491 suara (29,29%) ~ 5 kursi
  • Pemilu 1971 = 14.833.942 suara (27,11%) ~ oposisi

Sedangkan Partai Bulan Bintang (PBB) yang sudah mengikuti pemilu sejak 1999, sudah 2 kali masuk senayan. Yaitu Pemilu 1999 (13 kursi) dan Pemilu 2004 (11 kursi).

Sementara partai lama lainnya seperti Hanura, juga pernah menempatkan anggotanya duduk di senayan. Pada Pemilu 2009 (17 kursi) dan Pemilu 2014 (16 kursi).

#BangImamBerbagi #BilqisHauraConsultant #Pemilu #2024

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi