Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023/2024
Jakarta (BIB) - Proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online yang diselenggarakan oleh DKI Jakarta dilakukan dalam beberapa tahap dan jalur PPDB.
PPDB di DKI Jakarta sudah dimulai sejak 15 Mei 2023, yakni untuk Pengajuan Akun oleh peserta didik. Pengajuan Akun sendiri akan ditutup hingga tanggal 5 Juli 2023. Hal ini dikarenakan adanya proses PPDB untuk seleksi Tahap Kedua, Tahap Ketiga dan PPDB Bersama (khusus untuk SMA/SMK).
Sedangkan Jalur Penerimaan PPDB DKI Jakarta terbagi atas;
- Penyandang Disabilitas;
- Anak Panti dan Anak Nakes;
- DTKS, Mitra Transjakarta, KJP, KJP PLus, PIP;
- Zonasi;
- Pindah Tugas Orangtua dan Anak Guru
- Prestasi Akademik;
- Prestasi Non Akademik;
Berikut ini Jalur Pendaftaran PPDB DKI Jakarta Tahun Ajaran 2023/2024;
1. Sekolah Dasar (SD)
A. Jalur Penyandang Disabilitas;
- 15 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam);
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran atau Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
B. Jalur Anak Panti dan Anak Nakes yang meninggal dunia dalam penanganan covid-19;
- 15 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-28 Juni 2023 : Pendaftaran atau Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
C. Jalur DTKS, Mitra Transjakarta, KPJ;
- 15 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 19-21 Juni 2023 : Pendaftaran atau Pemilihan Sekolah (online)
- 19-21 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 21 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 22-23 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
D. Jalur Zonasi;
- 15 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran atau Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
E. Jalur Pindah Tugas Orang Tua dan Anak Guru;
- 15 Mei-5 Juli 2023 : Ajukan Akun (online 24 jam)
- 12-27 Juni 2023 : Pendaftaran atau Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
F. Tahap Kedua;
- 26-28 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 26-28 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
G. Tahap Ketiga
- 15 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 3-5 Juli 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 3-5 Juli 2023 : Proses Seleksi
- 5 Juli 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 6-7 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
2. Sekolah Menengah Pertama (SMP)
Jumlah peserta PPDB Online SMP sebanyak 290 SMP Negeri di DKI Jakarta.
A. Jalur Prestasi Akademik;
- 19 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
B. Jalur Prestasi Non Akademik;
- 19 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
C. Jalur Penyandang Disabilitas;
- 19 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
D. Jalur Anak Panti dan Anak Nakes yang meninggal dunia dalam penanganan covid-19;
- 19 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-28 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
E. Jalur KJP Plus sekaligus PIP, KJP PLus, DTKS, Mitra Transjakarta, KJP;
- 19 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 19-21 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 19-21 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 21 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 22-23 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
F. Jalur Zonasi
- 19 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
G. Jalur Pindah Tugas Orangtua dan Anak Guru;
- 15 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-27 Juni 2023 ; Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
H. Tahap Kedua
- 3-5 Juli 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 3-5 Juli 2023 : Proses Seleksi
- 5 Juli 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 6-7 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
3. Sekolah Menengah Atas (SMA)
A. Jalur Prestasi Akademik;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
B. Jalur Prestasi Non Akademik;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
C. Jalur Penyandang Disabilitas;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
D. Jalur Anak Panti dan Anak Nakes yang meninggal dunia dalam penanganan covid-19;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-28 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
F. Jalur KJP Plus sekaligus PIP, KJP PLus, DTKS, Mitra Transjakarta, KJP;
- 19-21 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 19-21 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 21 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 22-23 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
G. Jalur Zonasi;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
H. Jalur Pindah Tugas Orangtua dan Anak Guru;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-27 Juni 2023 : Pendaftaran atau Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
I. Tahap Kedua;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 3-5 Juli 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 3-5 Juli 2023 : Proses Seleksi
- 5 Juli 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 6-7 Juli 2023 : Lapor Diri online)
J. PPDB Bersama.
- Tahap Pertama
- Tahap Kedua
- Tahap Akhir
4. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
A. Jalur Prestasi Akademik;
- 24 Mei-7 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
B. Jalur Prestasi Non Akademik;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
C. Jalur Penyandang Disabilitas;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-14 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-14 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 14 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 15-16 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
D. Jalur Anak Panti dan Anak Nakes yang meninggal dunia dalam penanganan covid-19;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-28 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
E. Jalur KJP PLus sekaligus PIP, KJP PLus, DTKS, Mitra Transjakarta, KJP;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 19-21 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 19-21 Juni 2023 : Proses Seleksi
- 21 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 22-23 Juni 2023 : Lapor Diri (online)
F. Jalur Pindah Tugas Orangtua dan Anak Guru;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 12-27 Juni 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 12-28 Juni 2023 : Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi
- 28 Juni 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 30 Juni-1 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
G. Tahap Kedua;
- 24 Mei-5 Juli 2023 : Ajuan Akun (online 24 jam)
- 3-5 Juli 2023 : Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (online)
- 3-5 Juli 2023 : Proses Seleksi
- 5 Juli 2023 : Pengumuman (pukul 17.00 wib)
- 6-7 Juli 2023 : Lapor Diri (online)
H. PPDB Bersama.
- Tahap Pertama
- Tahap Kedua
- Tahap Akhir
#BangImamBerbagi #PPDB #Jakarta #2023
Data Sekolah
Negeri di DKI Jakarta Tahun 2023
No |
Kota/Kab |
Jenjang |
Jumlah |
|||
SD |
SMP |
SMA |
SMK |
|||
|
Jumlah |
1.306 |
293 |
117 |
73 |
1.778 |
1 |
Jakarta
Pusat |
158 |
36 |
13 |
14 |
221 |
2 |
Jakarta
Timur |
400 |
95 |
40 |
21 |
556 |
3 |
Jakarta
Barat |
320 |
50 |
17 |
11 |
398 |
4 |
Jakarta
Selatan |
278 |
66 |
29 |
18 |
391 |
5 |
Jakarta
Utara |
136 |
39 |
17 |
8 |
190 |
6 |
Kep.
Seribu |
14 |
7 |
1 |
1 |
23 |
Data Sekolah
Swasta di DKI Jakarta Tahun 2023
No |
Kota/Kab |
Jenjang |
Jumlah |
|||
SD |
SMP |
SMA |
SMK |
|||
|
Jumlah |
931 |
787 |
377 |
498 |
2.593 |
1 |
Jakarta
Pusat |
100 |
76 |
43 |
43 |
262 |
2 |
Jakarta
Timur |
211 |
169 |
82 |
170 |
632 |
3 |
Jakarta
Barat |
242 |
231 |
102 |
110 |
685 |
4 |
Jakarta
Selatan |
180 |
156 |
76 |
107 |
519 |
5 |
Jakarta
Utara |
198 |
155 |
74 |
68 |
495 |
6 |
Kep.
Seribu |
0 |
0 |
0 |
0 |
0 |
Download dokumen link :
1. Kepgub DKI Jakarta 314 Tahun 2023 tentang Daya Tampung Satuan Pendidikan Negeri Pada Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023/2024;
2. Kepgub DKI Jakarta 313 Tahun 2023 tentang Daftar Zona Sekolah Untuk Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023/2024;
3. Kepdisdik DKI Jakarta e-0038 Tahun 2023 tentang Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru Bersama Tahun Pelajaran 2023/2024; dan
4. Kepdisdik DKI Jakarta e-0037 Tahun 2023 tentang Alur Proses Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023/2024.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi