LAMAN

Kamis, 07 April 2016

92.568 Siswa Bersekolah SMP di Kota Bekasi

SMP Negeri 42 dan SMP Negeri 43 Kota Bekasi Belum Masuk Dapodik



Kota Bekasi (BIB) - Sekalipun sudah dipersiapkan dan memerima peserta didik sejak tahun 2012, tepatnya Tahun Ajaran 2012/2013, tetapi SMP Negeri 42 Kota Bekasi dan SMP Negeri 43 Kota Bekasi sampai saat ini belum masuk dalam daftar lembaga pendidikan di Data Pokok Pendidikan (Dapodik) Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah (Dirjen Dikdasmen), Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 

Dalam Juknis Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Kota Bekasi Tahun Pelajaran 2012/2013 sesuai dengan Keputusan Walikota Bekasi Nomor 422.1/Kep.79-Disdik/VI/2012 lembaga pendidikan SMP Negeri 42 Kota Bekasi dan SMP Negeri 43 Kota Bekasi belum masuk daftar. Namun, dalam tabel di online (real time) kedua SMP Negeri Persiapan ini sudah menerima siswa sejak Tahun Ajaran 2012/2013.

Sehingga bila di runut, SMP Negeri 42 Kota Bekasi dan SMP Negeri 43 Kota Bekasi sudah berdiri selama 4 tahun. Artinya sudah pernah meluluskan siswanya satu angkatan. 

Pada pelaksanaan PPDB Online Tahun Ajaran 2012/2013, SMP Negeri 42 (Persiapan) Kota Bekasi menginduk (filial) ke SMP Negeri 19 Kota Bekasi di Medansatria. Sedangkan SMP Negeri 43 Kota Bekasi menginduk (filial) ke SMP Negeri 28 Kota Bekasi di Jatisampurna.

Baik SMPN 42 Kota Bekasi dan SMPN 43 Kota Bekasi saat itu menerima siswa masing-masing 3 rombel atau total menerima sebanyak 132 siswa per lembaga.


Direktur Advokasi Bidang Sosial dan Pendidikan, Lembaga Swadaya Masyarakat, SAPULIDI, Tengku Imam Kobul Moh. Yahya S mempertanyakan soal keberlanjutan SMPN 42 dan SMPN 43 Kota Bekasi.

"Dua lembaga pendidikan ini belum terdaftar di Dapodik Dikdasmen Kemdikbud per April 2016. Kedua SMP Negeri ini juga tidak masuk prioritas pembangunan infrastruktur multi years tahun 2016. Dari awal SMP Negeri ini diselundupkan oleh panitia pada PPDB Online 2012, sehingga sampai saat ini nasibnya masih misteri," jelas Bang Imam, panggilan akrab pemerhati pendidikan yang tinggal di Bekasi ini.

Informasi terakhir sesuai Data Sapulidi Riset Center (SRC) baik SMPN 42 Kota Bekasi maupun SMPN 43 Kota Bekasi masih menginduk dan menumpang di sekolah filialnya. 

"Ditunggu keseriusan Walikota Bekasi mengurus pelayanan dasar masyarakat bidang pendidikan. Masak sudah 4 tahun menerima siswa dan sudah meluluskan 1 angkatan belum juga dibangun gedungnya. Ini membuktikan kegagalan Walikota di bidang pendidikan. Padahal ini layanan dasar dan wajib lo," terangnya.

Saat ini jumlah SMP di Kota Bekasi mencapai 259 lembaga. Terdiri dari 216 SMP Swasta milik masyarakat dan 43 SMP Negeri milik Pemerintah Kota Bekasi. Hampir rata-rata sudah tersebar di 12 kecamatan dan sangat mudah dijangkau oleh masyarakat.

Sedangkan jumlah siswa keseluruhan pada jenjang SMP adalah 92.568 siswa, terdiri dari 44.959 siswa bersekolah di 43 SMP Negeri dan sisanya sebanyak 47.609 siswa bersekolah di SMP Swasta.

Sementara itu jumlah tenaga pendidik (guru) yang mengabdikan dirinya pada jenjang SMP di Kota Bekasi sebanyak 4.2.41 guru. Pendidik ini lebih banyak tersebar di SMP Swasta ketimbang negeri. Yaitu sebanyak 2.600 guru mengabdi di SMP Swasta dan 1.641 guru mengabdi di SMP Negeri.

Ada juga tenaga kependidikan (pegawai) yang bekerja pada jenjang SMP. Dari data Sapulidi Riset Center (SRC) per April 2016, Semester Genap, jumlah pegawai atau tenaga kependidikan pada jenjang SMP di Kota Bekasi adalah 1.026 orang. Terdiri dari 585 orang bekerja di SMP Negeri dan lainnya sebanyak 441 orang bekerja di SMP Swasta. 

Kurikulum

Baik Kurikulum 2013 maupun KTSP, jumlah mata pelajaran pada jenjang SMP sebanyak 10 mapel. Dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas), Pasal 37 ayat (1) disebutkan Kurikulum Pendidikan Dasar dan Menengah (SMP-SMA) wajib memuat setidaknya 10 mata pelajaran, yaitu; 1). pendidikan agama, 2). pendidikan kewarganegaraan, 3). bahasa, 4). matematika, 5). ilmu pengetahuan alam, 6) ilmu pengetahuan sosial, 7). seni dan budaya, 8). pendidikan jasmani dan olahraga, 9). keterampilan/kejuran, dan 10). muatan lokal.

Sedangkan di Kurikulum 2013, mata pelajaran untuk SMP dan sederajat tetap 10 mapel, tetapi dibagi menjadi 2 kelompok, yakni Kelompok A yang terdiri dari 7 mata pelajaran, diantaranya ; 1). pendidikan agama dan budi pekerti, 2). pendidikan pancasila dan kewarganegaraan, 3). bahasa indonesia, 4). matematika, 5). ilmu pengetahuan alam, 6). ilmu pengetahuan sosial, 7). bahasa inggris. 

Pada mata pelajaran Kelompok B ada 3 mata pelajaran tambahan, yaitu; 1). seni budaya (termasuk muatan lokal), 2). pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan (termasuk muatan lokal), dan 3). prakarya (termasuk muatan lokal).

Untuk kurikulum pendidikan dasar jenjang SMP sedianya dapat dikembangkan dan diperkaya oleh satuan pendidikan, guru dan organisasi guru itu sendiri sesuai dengan relevansi dan kebutuhan anak serta karakter daerahnya.

"Pengembangan materi pembelajaran di jenjang SMP karena masih tahap pendidikan dasar, saya kira lebih menekankan pada kompetensi dan kemampuan anak bersosialisasi di lingkungan, baik di sekolah dan masyarakat. Materi pelajaran memang sudah dibuat oleh Kemdikbud. Namun, yang lebih penting adalah bagaimana guru dapat membuat metode pembelajaran yang lebih baik, mudah, menyenangkan dan gampang dimengerti siswa," kata Bang Imam.

Dapodik

Berikut ini Data Pokok Pendidikan (Dapodik) Semester Genap jenjang SMP Tahun 2016 di Kota Bekasi :

KONDISI SMP NEGERI & SWASTA DI KOTA BEKASI 2016

NO
SEKOLAH
JUMLAH
SISWA
GURU
PEGAWAI
(01)
(02)
(03)
(04)
(05)

Jumlah Total Negeri & Swasta
92.568
4.241
1.026
A
SMP NEGERI
44.959
1.641
585
1
SMP Negeri 1 Kota Bekasi
1.057
49
15
2
SMP Negeri 2 Kota Bekasi
1.262
57
17
3
SMP Negeri 3 Kota Bekasi
1.205
51
13
4
SMP Negeri 4 Kota Bekasi
1.309
53
19
5
SMP Negeri 5 Kota Bekasi
1.071
44
18
6
SMP Negeri 6 Kota Bekasi
1.127
40
9
7
SMP Negeri 7 Kota Bekasi
1.150
49
15
8
SMP Negeri 8 Kota Bekasi
1.237
46
20
9
SMP Negeri 9 Kota Bekasi
1.227
52
18
10
SMP Negeri 10 Kota Bekasi
1.156
42
16
11
SMP Negeri 11 Kota Bekasi
1.134
45
19
12
SMP Negeri 12 Kota Bekasi
1.215
54
15
13
SMP Negeri 13 Kota Bekasi
1.113
42
11
14
SMP Negeri 14 Kota Bekasi
1.133
44
20
15
SMP Negeri 15 Kota Bekasi
1.095
38
17
16
SMP Negeri 16 Kota Bekasi
1.161
40
18
17
SMP Negeri 17 Kota Bekasi
1.279
41
15
18
SMP Negeri 18 Kota Bekasi
1.149
41
13
19
SMP Negeri 19 Kota Bekasi
1.461
51
18
20
SMP Negeri 20 Kota Bekasi
1.102
41
15
21
SMP Negeri 21 Kota Bekasi
1.190
55
16
22
SMP Negeri 22 Kota Bekasi
1.074
37
17
23
SMP Negeri 23 Kota Bekasi
1.660
44
13
24
SMP Negeri 24 Kota Bekasi
1.162
33
16
25
SMP Negeri 25 Kota Bekasi
1.165
43
16
26
SMP Negeri 26 Kota Bekasi
1.172
32
17
27
SMP Negeri 27 Kota Bekasi
1.255
41
12
28
SMP Negeri 28 Kota Bekasi
1.182
43
16
29
SMP Negeri 29 Kota Bekasi
1.154
28
10
30
SMP Negeri 30 Kota Bekasi
985
33
11
31
SMP Negeri 31 Kota Bekasi
1.007
23
14
32
SMP Negeri 32 Kota Bekasi
1.128
41
19
33
SMP Negeri 33 Kota Bekasi
1.102
35
7
34
SMP Negeri 34 Kota Bekasi
1.135
44
14
35
SMP Negeri 35 Kota Bekasi
974
35
7
36
SMP Negeri 36 Kota Bekasi
1.103
33
12
37
SMP Negeri 37 Kota Bekasi
983
34
15
38
SMP Negeri 38 Kota Bekasi
1.008
64
12
39
SMP Negeri 39 Kota Bekasi
902
28
10
40
SMP Negeri 40 Kota Bekasi
649
19
5
41
SMP Negeri 41 Kota Bekasi
459
16
5
B
SMP SWASTA
47.609
2.600
441
I
KECAMATAN BEKASI TIMUR
6.484
332
72
1
SMP Advent XIV
102
6
0
2
SMP Al Muhadjirin
424
22
6
3
SMP Al Wathoniyah
116
7
4
4
SMP Amar Maruf
52
12
0
5
SMP Ananda
379
20
1
6
SMP Bani Saleh 1
230
17
3
7
SMP Bhakti Pemuda Indonesia (BPI)
86
5
4
8
SMP Citra Mandala
88
6
1
9
SMP Global Persada Mandiri
187
16
1
10
SMP Islam Al Hidayah
286
13
6
11
SMP Islam Nurul Hidayah
152
7
1
12
SMP Islam Raudlatul Jannah
312
15
5
13
SMP IT YPI 45
117
10
1
14
SMP Mandalahayu
478
8
0
15
SMP Muhammadiyah 28 Bekasi
469
34
4
16
SMP PGRI 1 Bekasi
655
29
6
17
SMP Santa Maria Monica
497
20
7
18
SMP Sejahtera Bekasi
394
16
7
19
SMP Strada Budi Luhur
703
27
6
20
SMP Tri Dharma
56
8
3
21
SMP Tunas Harapan Bekasi
416
17
5
22
SMP Yanwar
114
6
1
23
SMPIT Al Fatah
169
11
0
24
SMIT Yakpi
0
0
0
25
SMPLB Bekasi Jaya
1
0
0
II
KECAMATAN BEKASI BARAT
3.958
219
44
1
SMP Arena Siswa
26
8
0
2
SMP Bina Siswa Utama
600
15
2
3
SMP Darma Putra
326
9
0
4
SMP Dharma Putra Advent
145
8
0
5
SMP Gelora
74
6
0
6
SMP Global Prestasi
349
20
3
7
SMP Islam Al-Azhar 6 Jakapermai
499
24
8
8
SMP Islam Assadiyyah
89
6
0
9
SMP Islam Persada Didaktika
294
14
1
10
SMP IT Insan Rabbani
106
14
2
11
SMP K Citra Anak Bangsa
11
5
0
12
SMP Metropolitan
42
9
1
13
SMP Nurjamilah
456
20
1
14
SMP PGRI 3 Bekasi
232
9
2
15
SMP Strada Bhakti Wiyata
364
16
3
16
SMP Toga Terang
12
3
0
17
SMP Yadika 9 Bintara
135
7
18
18
SMP IT Al Husnayain
89
10
1
19
SMP Mutiara Indonesia
82
11
1
20
SLB Sinar Kasih
27
5
1
III
KECAMATAN BEKASI SELATAN
3.262
207
31
1
SMP Al Ihsan
38
5
0
2
SMP Asrama Al Fath
84
8
0
3
SMP BPS & K 3 Bekasi
70
6
2
4
SMP Driewanti
160
14
5
5
SMP Islam Annadiah
0
0
0
6
SMP Islam Darussalam
565
39
4
7
SMP IT Daarut Taqwa
116
10
2
8
SMP Jaya Bekasi
486
17
4
9
SMP Martia Bhakti
812
33
5
10
SMP Nurul Anwar
112
14
2
11
SMP Pax Eccelesia
238
22
1
12
SMP PGRI 2 Bekasi
259
14
3
13
SMP Putra Harapan
67
1
0
14
SMP Tunas Jakasampurna
196
13
1
15
SMP Unity School
59
11
2
IV
KECAMATAN BEKASI UTARA
7.428
398
62
1
SMP Al Kautsar
65
7
0
2
SMP Attaqwa 06
312
5
2
3
SMP Attaqwa 10
0
12
0
4
SMP Citra Kencana
136
11
3
5
SMP Darun Nurjati
103
5
1
6
SMP Dasta Karya
0
3
4
7
SMP Flora
196
10
0
8
SMP Harapan Baru
557
20
4
9
SMP Islam Al-Azhar 31
394
25
5
10
SMP Islam Annur Bekasi
223
8
0
11
SMP Islam Bidayatul Hidayah
180
9
0
12
SMP Islam Diaulhaq
94
6
1
13
SMP Islam Kader Bangsa
192
11
2
14
SMP Islam Panglima Besar Soedirman
231
13
11
15
SMP IT Bina Salam
58
9
1
16
SMP IT Daruttaubah
0
6
1
17
SMP IT Gema Nurani
352
26
4
18
SMP Kristen Penabur Summarecon Bekasi
225
18
4
19
SMP Mutiara 17 Agustus 1
421
15
1
20
SMP Mutiara 17 Agustus 2
75
4
4
21
SMP Persada
351
21
2
22
SMP PGRI Astra Insani
144
6
0
23
SMP Pondok Ungu Permai
137
8
4
24
SMP Seroja
268
19
3
25
SMP Taman Harapan 2 Bekasi
432
16
3
26
SMP Terpadu Widya Duta
393
17
0
27
SMP Travina Prima
257
11
0
28
SMP YPII Bungur
78
10
0
29
SMPIT Al Muchtar
214
17
0
30
SMPIT Al Manar
503
18
2
31
SMPIT Avicenna
274
19
0
32
SMPIT Taufiqurrahman
0
0
0
33
SMP Global Prima Islamic School
563
13
0
V
KECAMATAN MEDANSATRIA
4.988
277
45
1
SMP Al Hidayah
0
0
0
2
SMP Al Iklas
60
3
0
3
SMP Alodia
181
8
0
4
SMP Assahaqiyah
39
6
0
5
SMP Bina Amal
123
6
2
6
SMP Budi Darma
176
6
1
7
SMP Cahaya Harapan
274
15
7
8
SMP Cindera Mata
294
17
6
9
SMP Galatia
147
10
1
10
SMP Global Insani
182
14
0
11
SMP Ibnu Sina
50
5
0
12
SMP Model Ar Riyadh Insan Cendekia
82
0
0
13
SMP Mogallana
125
14
0
14
SMP Pangeran Jayakarta
525
21
4
15
SMP Patriot Bekasi
430
17
3
16
SMP Plus Al Istiqomah
329
11
4
17
SMP Tahta Syajar
171
8
1
18
SMP Taman Harapan
846
32
4
19
SMP Tunas Harapan Nusantara
0
16
4
20
SMP Yaperti
53
5
0
21
SMPK Penabur Harapan Indah
589
43
6
22
SMPK Saint John
214
12
2
23
SMP Islam Al-Azhar Harapan Indah
98
8
0
VI
KECAMATAN RAWALUMBU
6.347
315
47
1
SMP Alexandria Islamic School
0
0
0
2
SMP Bani Saleh 2
175
17
3
3
SMP Bani Taqwa
419
18
6
4
SMP Bisnis Informatika
289
12
3
5
SMP Intelektika
99
2
1
6
SMP Islam Al-azhar 8
344
22
0
7
SMP Islam Al-Azhar 9
558
29
5
8
SMP Islam Al Hilal
123
1
0
9
SMP Mahanaim
432
29
2
10
SMP Marsudirini
900
33
6
11
SMP Melati Indonesia
18
7
1
12
SMP Mutiara Baru
122
8
2
13
SMP PGRI Rawalumbu
514
22
1
14
SMP Santa Lusia
587
19
7
15
SMP Taman Siswa Bekasi
189
9
2
16
SMP Tunas Global
100
7
0
17
SMP Victory Plus
199
14
2
18
SMP Widya Nusantara
859
26
0
19
SMP Yapisa
94
14
3
20
SMPIT Attaqwa Narogong
211
12
1
21
SMPIT Gameel Akhlaq
115
14
2
VII
KECAMATAN BANTARGEBANG
1.612
61
12
1
SMP Citra Nusantara
101
10
1
2
SMP Ibnu Hajar
0
0
0
3
SMP Islam Al Falah
325
12
3
4
SMP Islam Nurul Huda
664
20
4
5
SMP IT Arrahman Islamic School
126
4
0
6
SMP PGRI Bantargebang
396
15
4
VIII
KECAMATAN MUSTIKAJAYA
2.247
126
16
1
SMP Daya Utama
561
23
4
2
SMP Islam Assuruur
158
12
1
3
SMP Islam Teratai Putih Global
420
24
1
4
SMP IT Al Azhar Jaya Indonesia
0
0
0
5
SMP IT Al Mar Atush Sholihah
0
6
0
6
SMP IT Ibnu Rusyd
0
0
0
7
SMP IT Titian Ilmu
259
20
3
8
SMP Persada Bhakti
132
11
0
9
SMP Proklamasi 1945
54
11
5
10
SMP Sumber Daya
276
4
1
11
SMP Tinta Emas Indonesia
316
7
1
12
SMP Al Ihsan Legenda
11
2
0
13
SMP Bina Kreasi Mandiri
60
6
0
IX
KECAMATAN JATIASIH
3.316
213
31
1
SMP Attaqwa 05
118
9
0
2
SMP Hufazh Darul Munir
71
12
0
3
SMP Islam Al Fajar
387
21
7
4
SMP Islam Ar Rahman
237
16
0
5
SMP Islam Assyafiiyah 08
106
6
2
6
SMP Islam Nurul Jihad
62
9
0
7
SMP IT Arafah
14
3
0
8
SMP Kihajar Dewantara
93
2
0
9
SMP Malidar
143
5
2
10
SMP Mudi Al Aziziyah
49
9
0
11
SMP Permata Sakti
111
6
1
12
SMP Tashfia
214
23
7
13
SMP Tulus Bhakti
581
19
8
14
SMP Tunas Harapan Jaya
73
8
1
15
SMP Wibawa Bangsa
43
0
0
16
SMP Yapidh
539
35
3
17
SMP YPP
156
10
0
18
SMPIT Al Marjan
98
8
0
19
SMPIT Ar Ridwan
221
12
0
X
KECAMATAN PONDOKGEDE
3.279
190
23
1
SMP Abdi Karya
135
7
2
2
SMP Al-Azhar Syifa Budi
0
14
0
3
SMP Islam Al-Ikhlas
472
23
4
4
SMP Islam Assyafiiyah 04
208
17
0
5
SMP Islam Assyafiiyah 06
446
15
3
6
SMP Islam Ayman
0
0
0
7
SMP Islam Terpadu Miftahul Jannah
63
6
0
8
SMP IT Al Hassan
242
18
1
9
SMP Miftahul Hidayah
72
6
1
10
SMP Pamardi Yuwana Bhakti
207
18
4
11
SMP Pelita Alam
287
10
0
12
SMP PGRI Pondokgede
388
12
3
13
SMP Santo Berllarminus
193
12
1
14
SMP Tunas Cemerlang
142
6
1
15
SMP Yadika 4
0
0
0
16
SMP Yatama Assyafiiyah
78
5
1
17
SMPIT Raudhatul Muttaqin
201
11
2
18
SMP Mitra Nusantara
145
10
0
XI
KECAMATAN PONDOKMELATI
2.363
105
29
1
SMP Al Falah
316
9
4
2
SMP Handayani
77
3
0
3
SMP Hutama
182
11
3
4
SMP Islam Nurul Hikmah II
196
8
2
5
SMP Islam Terpadu Iqro
155
10
6
6
SMP IT Nur Hikmah
4
1
0
7
SMP Muhammadiyah Boarding School Kampung Sawah
43
9
1
8
SMP Nasional I
189
11
0
9
SMP Pa Van Der Steur
176
6
2
10
SMP Imanuel
181
10
5
11
SMP Sandikta
465
10
3
12
SMP Strada Kampung Sawah
379
18
3
XII
KECAMATAN JATISAMPURNA
2.325
157
29
1
SMP Islam Darul Qirom
141
10
0
2
SMP IT Al Ishmah
180
19
5
3
SMP IT Insan Mandiri
92
13
2
4
SMP Labschool Cibubur
673
32
0
5
SMP Penuai
112
11
0
6
SMP PGRI Jatisampurna
128
9
3
7
SMP Quantum Indonesia
74
13
8
8
SMP Strada Mawar
396
17
5
9
SMP Walisongo Bekasi
114
7
3
10
SMP Yadika 11
263
14
2
11
SMP Yamad
152
12
1
Sumber : diolah oleh Sapulidi Riset Center (SRC) dari Dapodik Kemdikbud 2016

#BangImamBerbagi #SMP #Dapodik #KotaBekasi #Negeri #Swasta #2016

Catatan : Data ini bebas dikutif oleh siapapun hanya dengan menyebutkasn nara sumbernya, data ini dipergunakan untuk pengembangan pendidikan di Kota Bekasi

Kontak Bang Imam : HP. 0813 14 325 400, WA 0857 3998 6767, email: bangimam.kinali@gmail.com, facebook: Bang Imam Kinali Bekasi, twitter: @BangImam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi