Kamis, 11 Agustus 2016

1.194.951 Ruang Kelas Rusak di Indonesia

787.551 Ruang Kelas Rusak Jenjang SD

KONDISI RUANG KELAS PER JENJANG DI INDONESIA TAHUN 2016

NO
STATUS
SD
SMP
SMA
SMK
SLB
TOTAL
(01)
(02)
(03)
(04)
(05)
(06)
(07)
(08)

Jumlah
1.055.017
345.042
144.079
133.618
17.442
1.695.198
1
Baik
267.466
96.684
65.727
60.310
6.060
496.247
2
Rusak Ringan
591.327
190.987
65.307
60.088
9.586
917.295
3
Rusak Sedang
70.423
22.180
5.131
3.542
832
102.108
4
Rusak Berat
125.801
35.191
7.914
5.678
964
175.548

Total Rusak
787.551
248.358
78.532
69.308
11.382
1.194.951
Sumber : Sapulidi Riset Center (SRC) LSM Sapulidi, 2016


Jakarta (BIB) - Hingga saat ini sebanyak 1.194.951 ruang kelas dalam keadaan rusak di seluruh Indonesia.

Kondisi rusak terdapat di jenjang SD sebanyak 787.551 ruang kelas, 248.358 ruang kelas rusak pada jenjang SMP, 78.532 ruang kelas rusak di SMA, 69.308 ruang kelas rusak di SMK, dan 11.382 ruang kelas rusak di SLB.  


Bila dilihat ruang kelas rusak berdasarkan kategori, maka ruang kelas rusak ringan sebanyak 917.295 ruang kelas. Sedangkan ruang kelas rusak sedang mencapai 102.108 ruang kelas.

Untuk ruang kelas dengan kategori rusak berat sebanyak 175.548 ruang kelas. Ruang kelas rusak ini sudah dihitung antara sekolah negeri dan swasta.

Sedangkan ruang kelas yang dinyatakan dalam kondisi baik sebanyak 496.247 ruang kelas.

Saat ini jumlah seluruh ruang kelas pada jenjang SD, SMP, SMA, SMK dan SLB diseluruh Indonesia mencapai 1.695.198 ruang kelas.

#BangImamBerbagi



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar yang tidak menghasut, memfitnah, dan menyinggung sara dan komentar menjadi tanggung jawab pemberi komentar. jika komentar lebih panjang dan memerlukan jawaban bisa ke email: bangimam.kinali@gmail.com, WA 0813-14-325-400, twitter: @BangImam, fb: Bang Imam Kinali Bekasi, ig: bangimam_berbagi